| (1.00) | Neh 13:2 |
| Karena mereka tidak menyongsong orang Israel dengan roti dan air, malah mengupah Bileam u melawan orang Israel supaya dikutukinya. v Tetapi Allah kami mengubah kutuk itu menjadi berkat. w |
| (0.43) | Neh 13:27 |
| Apakah orang harus mendengar bahwa juga kamu berbuat segala kejahatan yang besar itu, yakni berubah setia terhadap Allah kita karena memperisteri c perempuan-perempuan asing?" |
| (0.42) | Neh 1:8 |
| Ingatlah n akan firman yang Kaupesan kepada Musa, hamba-Mu itu, yakni: Bila kamu berubah setia, kamu akan Kucerai-beraikan o di antara bangsa-bangsa. |
| (0.09) | Neh 13:5 |
| menyediakan sebuah bilik besar bagi Tobia itu. Sebelumnya orang membawa ke bilik itu korban sajian, kemenyan, perkakas-perkakas dan persembahan persepuluhan a dari pada gandum, anggur dan minyak yang menjadi hak orang-orang Lewi, para penyanyi dan para penunggu pintu gerbang, dan persembahan khusus bagi para imam. |


