| (1.00) | 1Raj 22:33 |
| Segera sesudah para panglima pasukan kereta itu melihat, bahwa dia bukanlah raja Israel, maka undurlah mereka dari padanya. |
| (1.00) | 1Raj 12:31 |
| Ia membuat juga kuil-kuil q di atas bukit-bukit pengorbanan, dan mengangkat imam-imam r dari kalangan rakyat yang bukan dari bani Lewi 1 . |
| (0.99) | 1Raj 3:22 |
| Kata perempuan yang lain itu: "Bukan! anakkulah yang hidup dan anakmulah yang mati." Tetapi perempuan yang pertama berkata pula: "Bukan! anakmulah yang mati dan anakkulah yang hidup." Begitulah mereka bertengkar di depan raja. |
| (0.98) | 1Raj 11:41 |
| Selebihnya dari riwayat Salomo dan segala yang dilakukannya dan hikmatnya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab riwayat Salomo? |
| (0.98) | 1Raj 14:29 |
| Selebihnya dari riwayat Rehabeam dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda? |
| (0.98) | 1Raj 15:31 |
| Selebihnya dari riwayat Nadab dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah q raja-raja Israel? |
| (0.98) | 1Raj 16:14 |
| Selebihnya dari riwayat Ela dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Israel? |
| (0.98) | 1Raj 16:20 |
| Selebihnya dari riwayat Zimri dan persepakatan yang diadakannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Israel? |
| (0.98) | 1Raj 16:27 |
| Selebihnya dari riwayat Omri, apa yang dilakukannya dan kepahlawanannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Israel? |
| (0.98) | 1Raj 8:19 |
| hanya, bukanlah engkau q yang akan mendirikan rumah itu, melainkan anak kandungmu yang akan lahir kelak, dialah yang akan mendirikan rumah itu untuk nama-Ku. r |
| (0.98) | 1Raj 18:18 |
| Jawab Elia kepadanya: "Bukan aku yang mencelakakan Israel, melainkan engkau k ini dan kaum keluargamu, sebab kamu telah meninggalkan l perintah-perintah TUHAN 1 dan engkau ini telah mengikuti para Baal. |
| (0.98) | 1Raj 3:23 |
| Lalu berkatalah raja: "Yang seorang berkata: Anakkulah yang hidup ini dan anakmulah yang mati. Yang lain berkata: Bukan! Anakmulah yang mati dan anakkulah yang hidup." |
| (0.98) | 1Raj 16:5 |
| Selebihnya dari riwayat Baesa dan apa yang dilakukannya dan kepahlawanannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah d raja-raja Israel? |
| (0.97) | 1Raj 22:45 |
| (22-46) Selebihnya dari riwayat Yosafat dan kepahlawanan yang dilakukannya dan bagaimana ia berperang, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda? |
| (0.97) | 1Raj 22:18 |
| Kemudian raja Israel berkata kepada Yosafat: "Bukankah telah kukatakan kepadamu: Tidak pernah ia menubuatkan yang baik tentang aku, melainkan hanya malapetaka?" |
| (0.97) | 1Raj 3:21 |
| Ketika aku bangun pada waktu pagi untuk menyusui anakku, tampaklah anak itu sudah mati, tetapi ketika aku mengamat-amati dia pada waktu pagi itu, tampaklah bukan dia anak yang kulahirkan." |
| (0.96) | 1Raj 15:7 |
| Selebihnya dari riwayat Abiam dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda? Dan ada perang antara Abiam dan Yerobeam. |
| (0.96) | 1Raj 22:39 |
| Selebihnya dari riwayat Ahab dan segala yang dilakukannya serta istana gading l dan segala kota yang didirikannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Israel? |
| (0.95) | 1Raj 1:13 |
| Pergilah masuk menghadap raja Daud dan katakan kepadanya: Bukankah tuanku sendiri, ya rajaku, telah bersumpah t kepada hambamu ini: Anakmu Salomo, akan menjadi raja sesudah aku dan dialah yang akan duduk di atas takhtaku? Mengapakah sekarang Adonia menjadi raja? |
| (0.95) | 1Raj 15:23 |
| Selebihnya dari seluruh riwayat Asa dan segala kepahlawanannya dan segala yang dilakukannya dan kota-kota yang diperkuatnya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda? Tetapi pada masa tuanya ia menderita sakit pada kedua kakinya. |



