| (1.00) | Yoh 12:29 |
| Orang banyak yang berdiri di situ dan mendengarkannya berkata, bahwa itu bunyi guntur. Ada pula yang berkata: "Seorang malaikat telah berbicara dengan Dia." |
| (1.00) | Yoh 19:19 |
| Dan Pilatus menyuruh memasang juga tulisan di atas kayu salib itu, bunyinya: "Yesus, orang Nazaret, d Raja orang Yahudi. e " |
| (0.97) | Yoh 3:8 |
| Angin bertiup ke mana ia mau, dan engkau mendengar bunyinya, tetapi engkau tidak tahu dari mana ia datang atau ke mana ia pergi. Demikianlah halnya dengan tiap-tiap orang yang lahir dari Roh 1 . m " |
| (0.41) | Yoh 12:14 |
| Yesus menemukan seekor keledai muda lalu Ia naik ke atasnya, seperti ada tertulis: |
| (0.11) | Yoh 12:30 |
| Jawab Yesus: "Suara itu telah terdengar bukan oleh karena Aku, melainkan oleh karena kamu. r |
| (0.11) | Yoh 19:36 |
| Sebab hal itu terjadi, supaya genaplah z yang tertulis dalam Kitab Suci: "Tidak ada tulang-Nya yang akan dipatahkan. a " |
| (0.11) | Yoh 19:7 |
| Jawab orang-orang Yahudi itu kepadanya: "Kami mempunyai hukum dan menurut hukum itu Ia harus mati, m sebab Ia menganggap diri-Nya sebagai Anak Allah. n " |
| (0.11) | Yoh 2:17 |
| Maka teringatlah murid-murid-Nya, bahwa ada tertulis: "Cinta untuk rumah-Mu menghanguskan Aku. o " |
| (0.11) | Yoh 7:49 |
| Tetapi orang banyak ini yang tidak mengenal hukum Taurat, terkutuklah mereka!" |
| (0.11) | Yoh 19:37 |
| Dan ada pula nas yang mengatakan: "Mereka akan memandang kepada Dia yang telah mereka tikam. b " |
| (0.10) | Yoh 5:25 |
| Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya saatnya akan tiba dan sudah tiba, u bahwa orang-orang mati akan mendengar v suara Anak Allah, dan mereka yang mendengarnya, akan hidup. |
| (0.10) | Yoh 18:31 |
| Kata Pilatus kepada mereka: "Ambillah Dia dan hakimilah Dia menurut hukum Tauratmu." Kata orang-orang Yahudi itu: "Kami tidak diperbolehkan membunuh seseorang." |
| (0.10) | Yoh 7:15 |
| Maka heranlah orang-orang Yahudi u dan berkata: "Bagaimanakah orang ini mempunyai pengetahuan v demikian tanpa belajar! w " |
| (0.10) | Yoh 10:8 |
| Semua orang yang datang sebelum Aku, s adalah pencuri dan perampok, t dan domba-domba itu tidak mendengarkan mereka. |
| (0.10) | Yoh 10:27 |
| Domba-domba-Ku mendengarkan suara-Ku 1 dan Aku mengenal mereka v dan mereka mengikut Aku, w |
| (0.10) | Yoh 5:28 |
| Janganlah kamu heran akan hal itu, sebab saatnya akan tiba, y bahwa semua orang yang di dalam kuburan akan mendengar suara-Nya, |
| (0.10) | Yoh 10:4 |
| Jika semua dombanya telah dibawanya ke luar, ia berjalan di depan mereka dan domba-domba itu mengikuti dia, karena mereka mengenal suaranya. n |
| (0.10) | Yoh 10:5 |
| Tetapi seorang asing pasti tidak mereka ikuti, malah mereka lari dari padanya, karena suara orang-orang asing tidak mereka kenal." |
| (0.10) | Yoh 12:28 |
| Bapa, muliakanlah nama-Mu!" Maka terdengarlah suara dari sorga: q "Aku telah memuliakan-Nya, dan Aku akan memuliakan-Nya lagi!" |
| (0.10) | Yoh 12:38 |
| supaya genaplah firman yang disampaikan oleh nabi Yesaya: "Tuhan, siapakah yang percaya kepada pemberitaan kami? Dan kepada siapakah tangan kekuasaan Tuhan dinyatakan? h " |



