| (1.00) | Mat 4:25 |
| Maka orang banyak berbondong-bondong mengikuti Dia. e Mereka datang dari Galilea dan dari Dekapolis, dari Yerusalem dan dari Yudea dan dari seberang Yordan. |
| (0.99) | Mat 15:18 |
| Tetapi apa yang keluar dari mulut berasal dari hati c dan itulah yang menajiskan orang. |
| (0.99) | Mat 3:5 |
| Maka datanglah kepadanya penduduk dari Yerusalem, dari seluruh Yudea dan dari seluruh daerah sekitar Yordan. |
| (0.98) | Mat 7:16 |
| Dari buahnyalah kamu akan mengenal mereka 1 . y Dapatkah orang memetik buah anggur dari semak duri atau buah ara dari rumput duri? z |
| (0.98) | Mat 21:25 |
| Dari manakah baptisan Yohanes? Dari sorga atau dari manusia?" Mereka memperbincangkannya di antara mereka, dan berkata: "Jikalau kita katakan: Dari sorga, Ia akan berkata kepada kita: Kalau begitu, mengapakah kamu tidak percaya kepadanya? |
| (0.98) | Mat 7:20 |
| Jadi dari buahnyalah kamu akan mengenal mereka. |
| (0.98) | Mat 1:5 |
| Salmon memperanakkan Boas dari Rahab, g Boas memperanakkan Obed dari Rut, Obed memperanakkan Isai, |
| (0.97) | Mat 4:4 |
| Tetapi Yesus menjawab: "Ada tertulis: Manusia hidup bukan dari roti saja, tetapi dari setiap firman yang keluar dari mulut Allah. a " |
| (0.97) | Mat 27:55 |
| Dan ada di situ banyak perempuan yang melihat dari jauh, yaitu perempuan-perempuan yang mengikuti Yesus dari Galilea untuk melayani h Dia. |
| (0.97) | Mat 10:24 |
| Seorang murid tidak lebih dari pada gurunya, atau seorang hamba dari pada tuannya. z |
| (0.97) | Mat 8:1 |
| Setelah Yesus turun dari bukit, orang banyak berbondong-bondong mengikuti Dia. |
| (0.97) | Mat 12:9 |
| Setelah pergi dari sana, Yesus masuk ke rumah ibadat mereka. |
| (0.97) | Mat 13:53 |
| Setelah Yesus selesai menceriterakan perumpamaan-perumpamaan o itu, Iapun pergi dari situ. |
| (0.97) | Mat 7:5 |
| Hai orang munafik, keluarkanlah dahulu balok dari matamu, maka engkau akan melihat dengan jelas untuk mengeluarkan selumbar itu dari mata saudaramu." |
| (0.97) | Mat 17:25 |
| Jawabnya: "Memang membayar." Dan ketika Petrus masuk rumah, Yesus mendahuluinya dengan pertanyaan: "Apakah pendapatmu, Simon? Dari siapakah raja-raja dunia ini memungut bea dan pajak? q Dari rakyatnya atau dari orang asing?" |
| (0.97) | Mat 21:11 |
| Dan orang banyak itu menyahut: "Inilah nabi b Yesus dari Nazaret di Galilea." |
| (0.97) | Mat 1:17 |
| Jadi seluruhnya ada: empat belas keturunan dari Abraham sampai Daud, empat belas keturunan dari Daud sampai pembuangan ke Babel, dan empat belas keturunan dari pembuangan ke Babel sampai Kristus. |
| (0.97) | Mat 12:42 |
| Pada waktu penghakiman, ratu dari Selatan itu akan bangkit bersama angkatan ini dan ia akan menghukumnya juga. Sebab ratu ini datang p dari ujung bumi untuk mendengar hikmat Salomo, dan sesungguhnya yang ada di sini lebih dari pada Salomo!" |
| (0.97) | Mat 17:26 |
| Jawab Petrus: "Dari orang asing!" Maka kata Yesus kepadanya: "Jadi bebaslah rakyatnya. |
| (0.97) | Mat 12:35 |
| Orang yang baik mengeluarkan hal-hal yang baik dari perbendaharaannya yang baik dan orang yang jahat mengeluarkan hal-hal yang jahat dari perbendaharaannya yang jahat. |




untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [