| (1.00) | Mrk 10:6 |
| Sebab pada awal dunia, Allah menjadikan mereka laki-laki dan perempuan, n |
| (0.97) | Mrk 5:25 |
| Adalah di situ seorang perempuan yang sudah dua belas tahun lamanya menderita pendarahan. c |
| (0.97) | Mrk 12:22 |
| Dan begitulah seterusnya, ketujuhnya tidak meninggalkan keturunan. Dan akhirnya, sesudah mereka semua, perempuan itupun mati. |
| (0.96) | Mrk 3:35 |
| Barangsiapa melakukan kehendak Allah, dialah saudara-Ku laki-laki, dialah saudara-Ku perempuan, dialah ibu-Ku." |
| (0.96) | Mrk 1:31 |
| Ia pergi ke tempat perempuan itu, dan sambil memegang tangannya Ia membangunkan dia, i lalu lenyaplah demamnya. Kemudian perempuan itu melayani mereka. |
| (0.95) | Mrk 12:23 |
| Pada hari kebangkitan, bilamana mereka bangkit, siapakah yang menjadi suami perempuan itu? Sebab ketujuhnya telah beristerikan dia." |
| (0.95) | Mrk 7:26 |
| Perempuan itu seorang Yunani bangsa Siro-Fenisia. Ia memohon kepada Yesus untuk mengusir setan itu dari anaknya. |
| (0.95) | Mrk 7:28 |
| Tetapi perempuan itu menjawab: "Benar, Tuhan. Tetapi anjing yang di bawah meja juga makan remah-remah yang dijatuhkan anak-anak." |
| (0.95) | Mrk 7:30 |
| Perempuan itu pulang ke rumahnya, lalu didapatinya anak itu berbaring di tempat tidur, sedang setan itu sudah keluar. |
| (0.95) | Mrk 7:25 |
| Malah seorang ibu, yang anaknya perempuan kerasukan roh jahat, x segera mendengar tentang Dia, lalu datang dan tersungkur di depan kaki-Nya. |
| (0.95) | Mrk 15:40 |
| Ada juga beberapa perempuan yang melihat dari jauh, g di antaranya Maria Magdalena, Maria ibu Yakobus Muda dan Yoses, serta Salome. h |
| (0.94) | Mrk 14:66 |
| Pada waktu itu Petrus masih ada di bawah, di halaman. v Lalu datanglah seorang hamba perempuan Imam Besar, |
| (0.94) | Mrk 10:29 |
| Jawab Yesus: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya setiap orang yang karena Aku dan karena Injil meninggalkan rumahnya, saudaranya laki-laki atau saudaranya perempuan, ibunya atau bapanya, anak-anaknya atau ladangnya, |
| (0.94) | Mrk 16:10 |
| Lalu perempuan itu pergi memberitahukannya kepada mereka yang selalu mengiringi Yesus, dan yang pada waktu itu sedang berkabung dan menangis. |
| (0.94) | Mrk 5:23 |
| dan memohon dengan sangat kepada-Nya: "Anakku perempuan sedang sakit, hampir mati, datanglah kiranya dan letakkanlah tangan-Mu b atasnya, supaya ia selamat dan tetap hidup." |
| (0.94) | Mrk 12:20 |
| Adalah tujuh orang bersaudara. Yang pertama kawin dengan seorang perempuan dan mati dengan tidak meninggalkan keturunan. |
| (0.94) | Mrk 15:41 |
| Mereka semuanya telah mengikut Yesus dan melayani-Nya waktu Ia di Galilea. Dan ada juga di situ i banyak perempuan lain yang telah datang ke Yerusalem bersama-sama dengan Yesus. |
| (0.93) | Mrk 10:11 |
| Lalu kata-Nya kepada mereka: "Barangsiapa menceraikan isterinya lalu kawin dengan perempuan lain, ia hidup dalam perzinahan 1 terhadap isterinya p itu. |
| (0.93) | Mrk 7:29 |
| Maka kata Yesus kepada perempuan itu: "Karena kata-katamu itu, pergilah sekarang sebab setan itu sudah keluar dari anakmu." |
| (0.93) | Mrk 6:3 |
| Bukankah Ia ini tukang kayu, anak Maria, saudara Yakobus, Yoses, Yudas dan Simon? t Dan bukankah saudara-saudara-Nya yang perempuan ada bersama kita?" Lalu mereka kecewa dan menolak Dia. u |




untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [