| (1.00) | Ef 1:6 | 
  | supaya terpujilah kasih karunia-Nya p yang mulia, yang dikaruniakan-Nya kepada kita di dalam Dia, yang dikasihi-Nya. q  | 
| (1.00) | Ef 1:8 | 
  | yang dilimpahkan-Nya kepada kita dalam segala hikmat dan pengertian.  | 
| (1.00) | Ef 2:21 | 
  | Di dalam Dia tumbuh seluruh bangunan, rapih tersusun, menjadi bait Allah e yang kudus, di dalam Tuhan.  | 
| (1.00) | Ef 2:22 | 
  | Di dalam Dia kamu juga turut dibangunkan menjadi tempat kediaman Allah, di dalam Roh. f  | 
| (1.00) | Ef 3:11 | 
  | sesuai dengan maksud a abadi, yang telah dilaksanakan-Nya dalam Kristus Yesus, Tuhan kita.  | 
| (1.00) | Ef 3:12 | 
  | Di dalam Dia kita beroleh keberanian dan jalan masuk kepada Allah b dengan penuh kepercayaan c oleh iman kita kepada-Nya.  | 
| (1.00) | Ef 3:15 | 
  | yang dari pada-Nya semua turunan yang di dalam sorga dan di atas bumi menerima namanya.  | 
| (1.00) | Ef 5:4 | 
  | Demikian juga perkataan yang kotor, yang kosong r atau yang sembrono--karena hal-hal ini tidak pantas--tetapi sebaliknya ucapkanlah syukur. s  | 
| (1.00) | Ef 5:18 | 
  | Dan janganlah kamu mabuk oleh anggur 1 , n karena anggur menimbulkan hawa nafsu, tetapi hendaklah kamu penuh dengan Roh 2 , o  | 
| (0.99) | Ef 1:13 | 
  | Di dalam Dia b kamu juga--karena kamu telah mendengar firman kebenaran, c yaitu Injil keselamatanmu--di dalam Dia kamu juga, ketika kamu percaya, dimeteraikan d dengan Roh Kudus 1 2 , e yang dijanjikan-Nya itu.  | 
| (0.99) | Ef 1:9 | 
  | Sebab Ia telah menyatakan rahasia u kehendak-Nya kepada kita, sesuai dengan rencana kerelaan-Nya, yaitu rencana kerelaan yang dari semula telah ditetapkan-Nya v di dalam Kristus  | 
| (0.99) | Ef 1:14 | 
  | Dan Roh Kudus itu adalah jaminan bagian f kita sampai kita memperoleh seluruhnya, yaitu penebusan g yang menjadikan kita milik Allah, untuk memuji kemuliaan-Nya. h  | 
| (0.99) | Ef 1:20 | 
  | yang dikerjakan-Nya di dalam Kristus dengan membangkitkan Dia dari antara orang mati v dan mendudukkan Dia di sebelah kanan-Nya w di sorga, x  | 
| (0.99) | Ef 2:4 | 
  | Tetapi Allah yang kaya dengan rahmat, oleh karena kasih-Nya n yang besar, yang dilimpahkan-Nya kepada kita,  | 
| (0.99) | Ef 3:4 | 
  | Apabila kamu membacanya, kamu dapat mengetahui dari padanya pengertianku k akan rahasia Kristus 1 ,  | 
| (0.99) | Ef 4:1 | 
  | Sebab itu aku menasihatkan kamu, aku, orang yang dipenjarakan s karena Tuhan, supaya hidupmu sebagai orang-orang yang telah dipanggil berpadanan t dengan panggilan u itu.  | 
| (0.99) | Ef 4:15 | 
  | tetapi dengan teguh berpegang kepada kebenaran di dalam kasih 1 a kita bertumbuh di dalam segala hal ke arah Dia, Kristus, yang adalah Kepala. b  | 
| (0.99) | Ef 4:30 | 
  | Dan janganlah kamu mendukakan Roh Kudus 1 Allah, d yang telah memeteraikan e kamu menjelang hari penyelamatan. f  | 
| (0.99) | Ef 6:17 | 
  | dan terimalah ketopong keselamatan f dan pedang Roh 1 , g yaitu firman Allah, h  | 
| (0.99) | Ef 6:20 | 
  | yang kulayani sebagai utusan p yang dipenjarakan. q Berdoalah supaya dengan keberanian aku menyatakannya, sebagaimana seharusnya aku berbicara.  | 



