| (1.00) | 2Kor 9:15 |
| Syukur kepada Allah y karena karunia-Nya z yang tak terkatakan itu! |
| (0.98) | 2Kor 2:11 |
| supaya Iblis i jangan beroleh keuntungan atas kita 1 , sebab kita tahu apa maksudnya. j |
| (0.98) | 2Kor 12:17 |
| Jadi pernahkah aku mengambil untung dari pada kamu oleh seorang dari antara mereka, yang kuutus kepada kamu? |
| (0.98) | 2Kor 1:20 |
| Sebab Kristus adalah "ya" bagi semua janji m Allah. Itulah sebabnya oleh Dia kita mengatakan "Amin 1 n " untuk memuliakan Allah. o |
| (0.98) | 2Kor 8:18 |
| Bersama-sama dengan dia kami mengutus saudara g kita, yang terpuji di semua jemaat h karena pekerjaannya dalam pemberitaan Injil. i |
| (0.98) | 2Kor 9:9 |
| Seperti ada tertulis: "Ia membagi-bagikan, Ia memberikan k kepada orang miskin, kebenaran-Nya tetap untuk selamanya. l " |
| (0.98) | 2Kor 11:33 |
| Tetapi dalam sebuah keranjang aku diturunkan dari sebuah tingkap ke luar tembok kota dan dengan demikian aku terluput dari tangannya. q |
| (0.97) | 2Kor 2:14 |
| Tetapi syukur bagi Allah, q yang dalam Kristus selalu membawa kami di jalan kemenangan-Nya 1 . Dengan perantaraan kami Ia menyebarkan keharuman r pengenalan s akan Dia di mana-mana. |
| (0.97) | 2Kor 3:13 |
| tidak seperti Musa, yang menyelubungi mukanya, s supaya mata orang-orang Israel jangan melihat hilangnya cahaya yang sementara itu. |
| (0.97) | 2Kor 7:13 |
| Sebab itulah kami menjadi terhibur. Dan selain penghiburan yang kami peroleh itu, kami lebih lagi bersukacita oleh karena sukacita Titus, a sebab kamu semua menyegarkan hatinya. |
| (0.97) | 2Kor 7:15 |
| Dan kasihnya bertambah besar terhadap kamu, apabila ia mengingat ketaatan d kamu semua, bagaimana kamu menyambut kedatangannya dengan takut dan gentar. e |
| (0.97) | 2Kor 11:15 |
| Jadi bukanlah suatu hal yang ganjil, jika pelayan-pelayannya menyamar sebagai pelayan-pelayan kebenaran. Kesudahan mereka akan setimpal dengan perbuatan f mereka. |
| (0.96) | 2Kor 3:7 |
| Pelayanan yang memimpin kepada kematian m terukir dengan huruf pada loh-loh batu. Namun demikian kemuliaan Allah menyertainya waktu ia diberikan. Sebab sekalipun pudar juga, cahaya muka Musa begitu cemerlang, n sehingga mata orang-orang Israel tidak tahan menatapnya. Jika pelayanan itu datang dengan kemuliaan yang demikian |
| (0.96) | 2Kor 7:7 |
| Bukan hanya oleh kedatangannya saja, tetapi juga oleh penghiburan yang dinikmatinya di tengah-tengah kamu. Karena ia telah memberitahukan kepada kami tentang kerinduanmu, keluhanmu, kesungguhanmu untuk membela aku, sehingga makin bertambahlah sukacitaku. |
| (0.96) | 2Kor 11:3 |
| Tetapi aku takut, kalau-kalau pikiran kamu disesatkan 1 dari kesetiaan kamu yang sejati kepada Kristus, sama seperti Hawa diperdayakan oleh ular itu dengan kelicikannya. i |



untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [