| (1.00) | 1Kor 16:23 |
| Kasih karunia Tuhan Yesus menyertai kamu. f |
| (0.98) | 1Kor 5:4 |
| Bilamana kita berkumpul dalam roh, kamu bersama-sama dengan aku, dengan kuasa Yesus, Tuhan kita, p |
| (0.97) | 1Kor 1:1 |
| Dari Paulus, yang oleh kehendak Allah a dipanggil menjadi rasul b Kristus Yesus, dan dari Sostenes, c saudara kita, |
| (0.97) | 1Kor 1:3 |
| Kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita, dan dari Tuhan Yesus Kristus h menyertai kamu. |
| (0.97) | 1Kor 16:24 |
| Kasihku menyertai kamu sekalian dalam Kristus Yesus. |
| (0.96) | 1Kor 1:2 |
| kepada jemaat Allah d di Korintus, e yaitu mereka yang dikuduskan dalam Kristus Yesus dan yang dipanggil f menjadi orang-orang kudus 1 , dengan semua orang di segala tempat, yang berseru kepada nama g Tuhan kita Yesus Kristus, yaitu Tuhan mereka dan Tuhan kita. |
| (0.95) | 1Kor 1:4 |
| Aku senantiasa mengucap syukur kepada Allahku karena kamu i atas kasih karunia Allah yang dianugerahkan-Nya kepada kamu dalam Kristus Yesus. |
| (0.95) | 1Kor 1:7 |
| Demikianlah kamu tidak kekurangan dalam suatu karuniapun 1 m sementara kamu menantikan penyataan n Tuhan kita Yesus Kristus 2 . |
| (0.95) | 1Kor 1:8 |
| Ia juga akan meneguhkan kamu sampai kepada kesudahannya, sehingga kamu tak bercacat o pada hari Tuhan kita Yesus Kristus. p |
| (0.95) | 1Kor 1:9 |
| Allah, yang memanggil kamu q kepada persekutuan dengan Anak-Nya Yesus Kristus, Tuhan kita, r adalah setia. s |
| (0.95) | 1Kor 15:31 |
| Saudara-saudara, tiap-tiap hari x aku berhadapan dengan maut. Demi kebanggaanku akan kamu dalam Kristus Yesus, Tuhan kita, aku katakan, bahwa hal ini benar. |
| (0.95) | 1Kor 15:57 |
| Tetapi syukur kepada Allah, o yang telah memberikan kepada kita kemenangan oleh Yesus Kristus, Tuhan kita. p |
| (0.94) | 1Kor 1:30 |
| Tetapi oleh Dia kamu berada dalam Kristus Yesus, h yang oleh Allah telah menjadi hikmat bagi kita 1 . Ia membenarkan i dan menguduskan j dan menebus k kita. |
| (0.94) | 1Kor 4:15 |
| Sebab sekalipun kamu mempunyai beribu-ribu pendidik dalam Kristus, kamu tidak mempunyai banyak bapa. Karena akulah yang dalam Kristus Yesus telah menjadi bapamu x oleh Injil y yang kuberitakan kepadamu. |
| (0.92) | 1Kor 4:17 |
| Justru itulah sebabnya aku mengirimkan kepadamu a Timotius, b yang adalah anakku c yang kekasih dan yang setia dalam Tuhan. Ia akan memperingatkan kamu akan hidup yang kuturuti dalam Kristus Yesus, seperti yang kuajarkan di mana-mana dalam setiap jemaat. d |
| (0.92) | 1Kor 6:11 |
| Dan beberapa orang di antara kamu demikianlah dahulu. t Tetapi kamu telah memberi dirimu disucikan, u kamu telah dikuduskan, v kamu telah dibenarkan w dalam nama Tuhan Yesus Kristus dan dalam Roh 1 Allah kita. |
| (0.91) | 1Kor 1:10 |
| Tetapi aku menasihatkan kamu, saudara-saudara, t demi nama Tuhan kita Yesus Kristus, supaya kamu seia sekata dan jangan ada perpecahan di antara kamu, u tetapi sebaliknya supaya kamu erat bersatu v dan sehati sepikir. |



untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [