| (1.00) | Luk 18:1 |
| Yesus mengatakan suatu perumpamaan kepada mereka untuk menegaskan, bahwa mereka harus selalu berdoa 1 dengan tidak jemu-jemu. f |
| (1.00) | 1Kor 11:13 |
| Pertimbangkanlah sendiri: Patutkah perempuan berdoa kepada Allah dengan kepala yang tidak bertudung? |
| (0.87) | 1Tim 2:8 |
| Oleh karena itu aku ingin, supaya di mana-mana orang laki-laki berdoa dengan menadahkan tangan o yang suci 1 , tanpa marah dan tanpa perselisihan. |
| (0.75) | Luk 9:29 |
| 1 Ketika Ia sedang berdoa, rupa wajah-Nya berubah dan pakaian-Nya menjadi putih berkilau-kilauan. |
| (0.63) | Mat 6:5 |
| "Dan apabila kamu berdoa, janganlah berdoa seperti orang munafik. Mereka suka mengucapkan doanya dengan berdiri i dalam rumah-rumah ibadat dan pada tikungan-tikungan jalan raya, supaya mereka dilihat orang. Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya mereka sudah mendapat upahnya. |
| (0.63) | Luk 11:1 |
| Pada suatu kali Yesus sedang berdoa d di salah satu tempat. Ketika Ia berhenti berdoa, berkatalah seorang dari murid-murid-Nya kepada-Nya: "Tuhan, e ajarlah kami berdoa, sama seperti yang diajarkan Yohanes kepada murid-muridnya." |


