| (1.00) | Luk 9:14 |
| Sebab di situ ada kira-kira lima ribu orang laki-laki. Lalu Ia berkata kepada murid-murid-Nya: "Suruhlah mereka duduk berkelompok-kelompok, kira-kira lima puluh orang sekelompok." |
| (0.93) | Luk 24:11 |
| Tetapi bagi mereka perkataan-perkataan itu seakan-akan omong kosong dan mereka tidak percaya d kepada perempuan-perempuan itu. |
| (0.89) | Luk 3:23 |
| 1 Ketika Yesus memulai pekerjaan-Nya, k Ia berumur kira-kira tiga puluh tahun dan menurut anggapan orang, Ia adalah anak Yusuf, l anak Eli, |
| (0.89) | Luk 22:41 |
| Kemudian Ia menjauhkan diri dari mereka kira-kira sepelempar batu jaraknya, lalu Ia berlutut y dan berdoa, kata-Nya: |
| (0.89) | Luk 23:44 |
| Ketika itu hari sudah kira-kira jam dua belas, lalu kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga, f |
| (0.86) | Luk 9:28 |
| Kira-kira delapan hari sesudah segala pengajaran itu, Yesus membawa Petrus, Yohanes dan Yakobus, o lalu naik ke atas gunung untuk berdoa. p |
| (0.86) | Luk 22:44 |
| Ia sangat ketakutan dan makin bersungguh-sungguh berdoa. Peluh-Nya menjadi seperti titik-titik darah 1 yang bertetesan ke tanah. |
| (0.86) | Luk 22:59 |
| Dan kira-kira sejam kemudian seorang lain berkata dengan tegas: "Sungguh, orang ini juga bersama-sama dengan Dia, sebab ia juga orang Galilea. k " |


