| (1.00) | Yeh 41:7 | 
 | Dan kamar-kamar tambahan semakin lebih besar dari tingkat pertama sampai tingkat ketiga selaras dengan bertambah besarnya ceruk-ceruk pada tiap tingkat sekeliling Bait Suci itu; ada tangga c menuju ke atas dan dengan demikian orang dapat naik dari tingkat bawah ke tingkat atas melalui tingkat tengah. | 
| (0.92) | Yeh 1:26 | 
 | Di atas cakrawala yang ada di atas kepala mereka ada menyerupai takhta h yang kelihatannya seperti permata lazurit; i dan di atas yang menyerupai takhta itu ada yang kelihatan seperti rupa manusia 1 . j | 
| (0.91) | Yeh 43:15 | 
 | Tempat perapian j itu adalah empat hasta tingginya dan dari tempat perapian itu muncul ke atas empat tanduk. k | 
| (0.87) | Yeh 1:11 | 
 | Sayap-sayap r mereka dikembangkan ke atas; mereka saling menyentuh dengan sepasang sayapnya dan sepasang sayap yang lain menutupi badan mereka. | 
| (0.87) | Yeh 1:22 | 
 | Di atas kepala makhluk-makhluk hidup itu ada yang menyerupai cakrawala, d yang kelihatan seperti hablur es yang mendahsyatkan, terbentang di atas kepala mereka. | 
| (0.87) | Yeh 11:22 | 
 | Maka kerub-kerub itu mengangkat sayap mereka, dan roda-rodanya bergerak bersama-sama dengan mereka, sedang kemuliaan s Allah Israel berada di atas mereka. t | 
| (0.82) | Yeh 8:2 | 
 | dan aku menerima penglihatan: Sungguh, ada kelihatan yang menyerupai seorang laki-laki, dari yang menyerupai pinggangnya sampai ke bawah kelihatan seperti api dan dari pinggangnya ke atas kelihatan seperti cahaya, seperti suasa a mengkilat. | 
| (0.82) | Yeh 37:8 | 
 | Sedang aku mengamat-amatinya, lihat, urat-urat ada dan daging tumbuh padanya, kemudian kulit menutupinya, tetapi mereka belum bernafas. | 
| (0.78) | Yeh 1:27 | 
 | Dari yang menyerupai pinggangnya sampai ke atas aku lihat seperti suasa mengkilat dan seperti api yang ditudungi sekelilingnya; dan dari yang menyerupai pinggangnya sampai ke bawah aku lihat seperti api yang dikelilingi k sinar. | 
| (0.78) | Yeh 10:19 | 
 | Dan kerub-kerub itu mengangkat sayap mereka, dan waktu mereka pergi, aku lihat, mereka naik dari tanah dan roda-rodanya bersama-sama dengan mereka. c Lalu mereka berhenti dekat pintu gerbang rumah TUHAN yang di sebelah timur, sedang kemuliaan d Allah Israel berada di atas mereka. | 



