| (1.00) | 1Taw 16:27 |
| Keagungan dan semarak ada di hadapan-Nya, kekuatan dan sukacita ada di tempat-Nya. |
| (0.93) | 1Taw 15:1 |
| Daud membuat bagi dirinya gedung-gedung di kota Daud, lalu ia menyiapkan v tempat bagi tabut Allah 1 dan membentangkan w kemah untuk itu. |
| (0.93) | 1Taw 21:25 |
| Maka Daud memberikan kepada Ornan sebagai bayaran tempat itu emas seberat enam ratus syikal. |
| (0.90) | 1Taw 13:11 |
| Daud menjadi marah, karena TUHAN telah menyambar Uza demikian hebatnya; maka tempat itu disebut orang Peres-Uza e sampai sekarang. |
| (0.90) | 1Taw 15:3 |
| Kemudian Daud mengumpulkan segenap Israel a ke Yerusalem untuk mengangkut tabut TUHAN ke tempat yang telah disiapkannya untuk itu. |
| (0.90) | 1Taw 17:9 |
| Aku akan menentukan tempat bagi umat-Ku Israel dan akan menanamkannya, sehingga ia dapat diam di tempatnya sendiri dengan tidak lagi dikejutkan dan tidak pula ditekan oleh orang-orang lalim seperti dahulu, |
| (0.87) | 1Taw 14:11 |
| Lalu majulah ia ke Baal-Perasim, n dan Daud memukul mereka kalah di sana. Berkatalah Daud: "Allah telah menerobos musuhku dengan perantaraanku seperti air menerobos." Sebab itu orang menamakan tempat itu Baal-Perasim. |
| (0.87) | 1Taw 21:22 |
| Berkatalah Daud kepada Ornan: "Berikanlah kepadaku tempat pengirikan ini, supaya aku mendirikan di sini mezbah bagi TUHAN; baiklah berikan itu kepadaku dengan harga penuh, supaya tulah ini berhenti menimpa rakyat." |


