Urutkan berdasar:
Relevansi | Kitab
| (1.00) | Ayb 18:19 |
| Ia tidak akan mempunyai anak g atau cucu cicit h di antara bangsanya, dan tak seorangpun yang tinggal hidup i di tempat kediamannya. j |
| (0.83) | Yes 14:22 |
| "Aku akan bangkit p melawan mereka," demikianlah firman TUHAN semesta alam, "Aku akan melenyapkan nama q Babel dan sisanya, anak cucu dan anak cicitnya, r " demikianlah firman TUHAN. |
| (0.67) | Kej 21:23 |
| Oleh sebab itu, bersumpahlah m kepadaku di sini demi Allah, bahwa engkau tidak akan berlaku curang kepadaku, atau kepada anak-anakku, atau kepada cucu cicitku; n sesuai dengan persahabatan yang kulakukan kepadamu, o demikianlah harus engkau berlaku kepadaku dan kepada negeri yang kautinggali sebagai orang asing." |


