| (1.00) | Bil 10:6 |
| apabila kamu meniup tanda semboyan kedua kalinya, maka haruslah berangkat o laskar-laskar yang berkemah di sebelah selatan. Jadi tanda semboyan harus ditiup untuk menyuruh mereka berangkat; |
| (0.97) | Bil 10:5 |
| Apabila kamu meniup tanda semboyan, maka haruslah berangkat n laskar-laskar yang berkemah di sebelah timur; |
| (0.80) | Bil 23:21 |
| Tidak ada ditengok kepincangan di antara keturunan Yakub, v dan tidak ada dilihat kesukaran di antara orang Israel. w TUHAN, Allah mereka, menyertai mereka, x dan sorak-sorak karena Raja y ada di antara mereka. |
| (0.80) | Bil 29:1 |
| Pada bulan yang ketujuh, pada tanggal satu bulan itu, haruslah kamu mengadakan pertemuan yang kudus, maka tidak boleh kamu melakukan sesuatu pekerjaan x berat; itulah hari peniupan serunai bagimu. |
| (0.80) | Bil 31:6 |
| Lalu Musa menyuruh mereka untuk berperang, g seribu orang dari tiap-tiap suku, bersama-sama dengan Pinehas, h anak imam Eleazar, untuk berperang, dengan membawa perkakas tempat kudus i dan nafiri-nafiri j pemberi tanda semboyan. |


