| (1.00) | 1Taw 11:2 |
| Telah lama, ketika Saul memerintah, engkaulah yang memimpin segala gerakan n orang Israel. Dan TUHAN, Allahmu, telah berfirman kepadamu: Engkaulah yang harus menggembalakan o umat-Ku Israel, dan engkaulah yang menjadi raja p atas umat-Ku Israel." |
| (0.97) | 1Taw 10:5 |
| Ketika pembawa senjatanya melihat, bahwa Saul telah mati, iapun menjatuhkan dirinya ke atas pedangnya, lalu mati. |
| (0.94) | 1Taw 19:15 |
| Ketika bani Amon melihat, bahwa orang Aram sudah melarikan diri, maka merekapun larilah dari hadapan Abisai, adik Yoab, dan masuk ke dalam kota. Sesudah itu Yoab pulang ke Yerusalem. |
| (0.90) | 1Taw 18:11 |
| Juga barang-barang ini dikhususkan raja Daud bagi TUHAN, bersama-sama perak dan emas yang diangkutnya dari segala bangsa, yakni dari orang Edom, b dari orang Moab, dari bani Amon, dari orang Filistin dan dari orang Amalek. c |
| (0.90) | 1Taw 24:31 |
| Mereka inipun, sama seperti saudara-saudara sesuku mereka, anak-anak Harun, membuang undi f di depan raja Daud, di depan Zadok, Ahimelekh dan para kepala puak, para imam dan orang Lewi. Dalam hal ini seorang kepala puak sama dengan saudaranya yang terkecil. |


