| (1.00) | Hab 3:12 |
| Dalam kegeraman Engkau melangkah melintasi bumi, dalam murka Engkau menggasak p bangsa-bangsa. |
| (0.97) | Hab 3:7 |
| Aku melihat kemah-kemah orang Kusyan tertekan, kain-kain tenda tanah Midian d menggetar. e |
| (0.97) | Hab 3:9 |
| Busur-Mu telah Kaubuka, telah Kauisi dengan anak panah. i Sela. Engkau membelah bumi menjadi sungai-sungai; |
| (0.96) | Hab 1:6 |
| Sebab, sesungguhnya, Akulah yang membangkitkan orang Kasdim, n bangsa yang garang dan tangkas itu, yang melintasi lintang bujur bumi o untuk menduduki tempat kediaman, yang bukan kepunyaan p mereka. |
| (0.96) | Hab 2:8 |
| Karena engkau telah menjarah banyak suku bangsa, maka bangsa-bangsa yang tertinggal akan menjarah engkau, f karena darah manusia g yang tertumpah itu dan karena kekerasan terhadap negeri, kota dan seluruh penduduknya h itu. |
| (0.96) | Hab 2:17 |
| Sebab kekerasan z terhadap gunung Libanon akan menutupi engkau dan pemusnahan binatang-binatang akan mengejutkan engkau, a karena darah manusia b yang tertumpah itu dan karena kekerasan terhadap negeri, kota dan seluruh penduduknya itu. |
| (0.96) | Hab 3:6 |
| Ia berdiri, maka bumi dibuat-Nya bergoyang; Ia melihat berkeliling, maka bangsa-bangsa dibuat-Nya melompat terkejut, hancur z gunung-gunung yang ada sejak purba, merendah a bukit-bukit b yang berabad-abad; itulah perjalanan-Nya berabad-abad. c |


