| (1.00) | 1Sam 23:6 |
| Ketika Abyatar g bin Ahimelekh melarikan diri kepada Daud ke Kehila, ia turun dengan membawa efod h di tangannya. |
| (0.95) | 1Sam 23:11 |
| Akan diserahkan oleh warga-warga kota Kehila itukah aku ke dalam tangannya? Akan datangkah Saul seperti yang telah didengar oleh hamba-Mu ini? TUHAN, Allah Israel, beritahukanlah kiranya kepada hamba-Mu ini." Jawab TUHAN: "Ia akan datang." |
| (0.95) | 1Sam 26:10 |
| Lagi kata Daud: "Demi TUHAN yang hidup, niscaya TUHAN akan membunuh t dia: entah karena sampai ajalnya u dan ia mati, v entah karena ia pergi berperang dan hilang lenyap di sana. |
| (0.89) | 1Sam 10:8 |
| Engkau harus pergi ke Gilgal c mendahului aku, dan camkanlah, aku akan datang kepadamu untuk mempersembahkan korban bakaran dan korban keselamatan. Engkau harus menunggu tujuh d hari lamanya, sampai aku datang kepadamu dan memberitahukan kepadamu apa yang harus kaulakukan." |
| (0.89) | 1Sam 26:6 |
| berbicaralah Daud kepada Ahimelekh, orang Het o itu, dan kepada Abisai, p anak Zeruya, q saudara Yoab, katanya: "Siapa turun bersama-sama dengan aku kepada Saul ke tempat perkemahan itu?" Jawab Abisai: "Aku turun bersama-sama dengan engkau." |
| (0.87) | 1Sam 29:4 |
| Tetapi para panglima orang Filistin itu menjadi marah kepadanya; serta berkata kepadanya: "Suruhlah orang itu pulang, o supaya ia kembali ke tempat, yang kautunjukkan kepadanya, dan janganlah ia pergi berperang, bersama-sama dengan kita, supaya jangan ia menjadi lawan p kita dalam peperangan. Sebab dengan apakah orang ini dapat menyukakan hati tuannya, kecuali dengan memberi kepala-kepala orang-orang ini? |


