| (1.00) | 1Sam 20:20 | 
  | Maka aku akan memanahkan tiga anak panah l ke samping batu itu, seolah-olah aku membidik suatu sasaran.  | 
| (0.93) | 1Sam 17:13 | 
  | Ketiga anak Isai yang besar-besar telah pergi berperang mengikuti Saul; nama ketiga anaknya yang pergi berperang itu ialah Eliab, t anak sulung, anak yang kedua ialah Abinadab, u dan anak yang ketiga adalah Syama. v  | 
| (0.90) | 1Sam 24:2 | 
  | (24-3) Kemudian Saul mengambil tiga ribu orang yang terpilih dari seluruh orang Israel, lalu pergi mencari j Daud dan orang-orangnya di gunung batu Kambing Hutan.  | 
| (0.90) | 1Sam 25:2 | 
  | Ketika itu ada seorang laki-laki di Maon, z yang mempunyai perusahaan di Karmel. Orang itu sangat kaya: a ia mempunyai tiga ribu ekor domba dan seribu ekor kambing. Ia ada di Karmel pada pengguntingan b bulu domba-dombanya.  | 
| (0.90) | 1Sam 26:2 | 
  | Lalu berkemaslah Saul dan turun ke padang gurun Zif dengan tiga ribu orang yang terpilih dari orang Israel untuk mencari l Daud di padang gurun Zif.  | 
| (0.90) | 1Sam 31:8 | 
  | Ketika keesokan harinya orang Filistin t datang merampasi orang-orang yang mati terbunuh itu, didapati mereka Saul dan ketiga anaknya tergelimpang di pegunungan Gilboa.  | 
| (0.85) | 1Sam 9:20 | 
  | Adapun keledai-keledaimu, a yang telah hilang tiga hari lamanya sampai sekarang, janganlah engkau kuatir, sebab telah diketemukan. Tetapi siapakah yang memiliki segala yang diingini b orang Israel? Bukankah itu ada padamu dan pada seluruh kaum keluargamu?"  | 
| (0.85) | 1Sam 10:3 | 
  | Dari sana engkau akan berjalan terus lagi dan sampai ke pohon tarbantin Tabor, maka di sana engkau akan ditemui oleh tiga orang laki-laki yang naik menghadap Allah di Betel; n seorang membawa tiga ekor anak kambing, seorang membawa tiga ketul roti dan yang lain lagi sebuyung anggur.  | 
| (0.85) | 1Sam 13:2 | 
  | Saul memilih tiga ribu orang dari antara orang Israel; dua ribu b orang ada bersama-sama dengan Saul di Mikhmas c dan di pegunungan Betel, sedang seribu orang ada bersama-sama dengan Yonatan di Gibea d Benyamin, tetapi selebihnya dari rakyat itu disuruhnya pulang, masing-masing ke kemahnya.  | 


