Urutkan berdasar:
Relevansi | Kitab
| (1.00) | Bil 14:6 |
| Tetapi Yosua bin Nun r dan Kaleb 1 bin Yefune, yang termasuk orang-orang yang telah mengintai negeri itu, mengoyakkan pakaiannya, s |
| (1.00) | Mzm 35:15 |
| Tetapi ketika aku tersandung jatuh, bersukacitalah n mereka dan berkerumun, berkerumun melawan aku; orang-orang asing yang tidak kukenal menista o aku dengan tidak henti-hentinya; |
| (0.83) | Yer 36:24 |
| Baik raja maupun para pegawainya, yang mendengarkan segala perkataan ini, seorangpun tidak terkejut z dan tidak mengoyakkan pakaiannya. a |
| (0.67) | 2Sam 3:31 |
| Dan berkatalah Daud kepada Yoab dan kepada segala rakyat yang bersama-sama dengan dia: "Koyakkanlah pakaianmu dan lilitkanlah pada tubuhmu kain kabung j dan merataplah k di depan mayat Abner." Raja Daud sendiripun berjalan di belakang usungan mayat. |


