| (1.00) | Bil 14:17 |
| Jadi sekarang, biarlah kiranya kekuatan TUHAN itu nyata kebesarannya, seperti yang Kaufirmankan: |
| (1.00) | Ayb 3:17 |
| Di sanalah orang fasik berhenti menimbulkan huru-hara, t di sanalah mereka yang kehabisan tenaga mendapat istirahat. u |
| (1.00) | Ayb 6:12 |
| Apakah kekuatanku seperti kekuatan batu? Apakah tubuhku dari tembaga? m |
| (1.00) | Ayb 9:4 |
| Allah itu bijak a dan kuat, b siapakah dapat berkeras melawan c Dia, dan tetap selamat? d |
| (1.00) | Ayb 26:2 |
| "Alangkah baiknya bantuanmu kepada yang tidak kuat, u dan pertolonganmu kepada lengan yang tidak berdaya! v |
| (1.00) | Ayb 30:2 |
| Lagipula, apakah gunanya bagiku kekuatan tangan mereka? Mereka sudah kehabisan tenaga, |
| (1.00) | Ayb 30:18 |
| Oleh kekerasan j yang tak terlawan koyaklah pakaianku dan menggelambir sekelilingku seperti kemeja. |
| (1.00) | Ayb 36:5 |
| Ketahuilah, Allah itu perkasa, t namun tidak memandang hina apapun, u Ia perkasa dalam kekuatan akal budi. v |
| (1.00) | Ayb 36:19 |
| Dapatkah teriakanmu meluputkan engkau dari kesesakan, ataukah seluruh kekuatan e jerih payahmu? |
| (1.00) | Mzm 111:6 |
| Kekuatan perbuatan-Nya j diberitakan-Nya kepada umat-Nya, dengan memberikan kepada mereka milik pusaka bangsa-bangsa. k |
| (1.00) | Mzm 147:5 |
| Besarlah Tuhan h kita dan berlimpah kekuatan, i kebijaksanaan-Nya tak terhingga. j |
| (1.00) | Ams 24:5 |
| Orang yang bijak lebih berwibawa dari pada orang kuat, juga orang yang berpengetahuan dari pada orang yang tegap kuat. |
| (1.00) | Yes 40:29 |
| Dia memberi kekuatan i kepada yang lelah j dan menambah semangat kepada yang tiada berdaya. |
| (0.86) | 2Taw 13:20 |
| Tak pernah lagi Yerobeam mendapat kekuatan di zaman Abia. TUHAN memukul dia, sehingga ia mati. |
| (0.86) | Ayb 23:6 |
| Sudikah Ia mengadakan perkara dengan aku dalam kemahakuasaan-Nya? f Tidak, Ia akan menaruh perhatian kepadaku. g |
| (0.86) | Ayb 37:23 |
| Yang Mahakuasa, yang tidak dapat kita pahami, besar kekuasaan v dan keadilan-Nya; w walaupun kaya akan kebenaran Ia tidak menindasnya. x |
| (0.86) | Mzm 33:16 |
| Seorang raja tidak akan selamat oleh besarnya kuasa; l seorang pahlawan tidak akan tertolong oleh besarnya kekuatan. |
| (0.86) | Mzm 103:20 |
| Pujilah TUHAN, r hai malaikat-malaikat-Nya, s hai pahlawan-pahlawan t perkasa yang melaksanakan u firman-Nya dengan mendengarkan suara firman-Nya. |
| (0.86) | Yes 41:1 |
| Dengarkanlah Aku dengan berdiam q diri, hai pulau-pulau; r hendaklah bangsa-bangsa mendapat kekuatan s baru! Biarlah mereka datang mendekat, t kemudian berbicara; baiklah kita tampil bersama-sama u untuk berperkara 1 ! |
| (0.81) | Dan 10:8 |
| demikianlah aku tinggal seorang diri. f Ketika aku melihat penglihatan yang besar itu, hilanglah kekuatanku; g aku menjadi pucat h sama sekali, dan tidak ada lagi kekuatan i padaku. |



