| (1.00) | Ezr 9:12 |
| Jadi sekarang janganlah kamu memberikan anak-anak perempuanmu kepada anak lelaki mereka, ataupun mengambil anak-anak perempuan mereka untuk anak-anak lelakimu. Janganlah kamu mengikhtiarkan kesejahteraan dan kebahagiaan mereka t untuk selama-lamanya, supaya kamu menjadi kuat, u mengecap hasil tanah v yang baik, dan mewariskan w tanah itu kepada anak-anakmu untuk selama-lamanya. |
| (0.99) | Ezr 6:6 |
| "Oleh sebab itu, hai Tatnai, w bupati daerah seberang sungai Efrat, dan Syetar-Boznai x serta rekan-rekanmu, para punggawa daerah seberang sungai Efrat, hendaklah kamu menjauhkan diri dari sana. |
| (0.98) | Ezr 9:11 |
| yang Kauperintahkan dengan perantaraan hamba-hamba-Mu, para nabi itu, dengan berfirman: Negeri yang kamu masuki q untuk diduduki adalah negeri yang cemar r oleh karena kecemaran penduduk negeri, yakni oleh karena kekejian yang mereka lakukan dengan segala kenajisan s mereka di segenap negeri itu dari ujung ke ujung. |
| (0.45) | Ezr 10:10 |
| Maka bangkitlah imam Ezra, p lalu berkata kepada mereka: "Kamu telah melakukan perbuatan tidak setia, karena kamu memperisteri perempuan asing dan dengan demikian menambah kesalahan q orang Israel. |
| (0.45) | Ezr 4:18 |
| surat yang kamu kirim kepada kami, telah dibacakan kepadaku dengan jelas. |
| (0.44) | Ezr 4:22 |
| Dan ingatlah baik-baik supaya jangan kamu perbuat suatu kelalaian dalam perkara ini. Apakah gunanya kerusakan yang menjadi kerugian t raja-raja itu bertambah besar?" |
| (0.44) | Ezr 8:28 |
| Dan aku berkata kepada mereka: "Kamu kudus bagi TUHAN, z dan perlengkapan-perlengkapan inipun kudus, dan perak dan emas ini adalah persembahan sukarela kepada TUHAN, Allah nenek moyangmu; |
| (0.44) | Ezr 7:18 |
| Tetapi apa yang dianggap baik olehmu dan oleh saudara-saudaramu untuk diperbuat dengan perak dan emas yang selebihnya, boleh kamu perbuat sesuai dengan kehendak Allahmu. |
| (0.44) | Ezr 4:2 |
| maka mereka mendekati Zerubabel serta para kepala kaum keluarga dan berkata kepada mereka: "Biarlah kami turut membangun 1 bersama-sama dengan kamu, karena kamipun berbakti kepada Allahmu sama seperti kamu; lagipula kami selalu mempersembahkan korban kepada-Nya sejak zaman Esar-Hadon, z raja Asyur, yang memindahkan kami ke mari. a " |
| (0.44) | Ezr 8:29 |
| rawatlah dan jagalah itu sampai kamu dapat menimbangnya di depan para pemuka imam serta orang-orang Lewi dan para pemimpin kaum keluarga orang Israel di Yerusalem, di dalam bilik-bilik rumah TUHAN." |
| (0.44) | Ezr 1:3 |
| Siapa di antara kamu termasuk umat-Nya, Allahnya menyertainya! Biarlah ia berangkat pulang ke Yerusalem, yang terletak di Yehuda, dan mendirikan rumah TUHAN. Allah Israel, yakni Allah yang diam di Yerusalem. |
| (0.43) | Ezr 6:8 |
| Lagipula telah dikeluarkan perintah olehku tentang apa yang harus kamu perbuat terhadap para tua-tua orang Yahudi mengenai pembangunan rumah Allah itu, yakni dari pada penghasilan y kerajaan, dari pada upeti z daerah seberang sungai Efrat, haruslah dengan seksama dan dengan tidak bertangguh diberi biaya kepada orang-orang itu. |
| (0.43) | Ezr 4:3 |
| Tetapi Zerubabel, Yesua dan para kepala kaum keluarga orang Israel yang lain berkata kepada mereka: "Bukanlah urusan kita bersama 1 , sehingga kamu dan kami membangun rumah bagi Allah kami, karena kami sendirilah yang hendak membangun bagi TUHAN, Allah Israel, seperti yang diperintahkan kepada kami b oleh Koresh, raja negeri Persia." |
| (0.11) | Ezr 4:21 |
| Oleh sebab itu, keluarkanlah perintah, untuk menghentikan orang-orang itu, supaya kota itu jangan dibangun kembali, sebelum aku mengeluarkan perintah. |
| (0.11) | Ezr 5:9 |
| Kemudian kami menanyai para tua-tua itu dan beginilah kata kami kepada mereka: Siapakah yang memberi perintah kepadamu untuk membangun rumah ini dan menyelesaikan tembok h ini? |
| (0.11) | Ezr 6:7 |
| Biarkanlah pekerjaan membangun rumah Allah itu. Bupati dan para tua-tua orang Yahudi boleh membangun rumah Allah itu di tempatnya yang semula. |
| (0.11) | Ezr 4:17 |
| Maka raja mengirim surat jawaban ini: "Kepada Rehum, bupati, dan Simsai, panitera, serta rekan-rekan mereka yang lain, yang tinggal di Samaria dan di daerah yang lain seberang sungai Efrat. q Salam! Maka sekarang, |
| (0.11) | Ezr 10:11 |
| Tetapi sekarang mengakulah di hadapan TUHAN, Allah nenek moyangmu, dan lakukanlah apa yang berkenan kepada-Nya dan pisahkanlah dirimu 1 dari penduduk negeri dan perempuan-perempuan r asing itu!" |
| (0.11) | Ezr 5:3 |
| Tetapi pada waktu itu juga datanglah kepada mereka Tatnai, c bupati daerah sebelah barat sungai Efrat, bersama-sama dengan Syetar-Boznai d dan rekan-rekan mereka, dan beginilah katanya kepada mereka: "Siapakah yang memberi perintah kepadamu untuk membangun 1 rumah ini dan menyelesaikan tembok e ini?" |
| (0.11) | Ezr 7:24 |
| Lagipula kami beritahukan kepadamu, bahwa tidaklah sah bila para imam, orang Lewi, penyanyi, penunggu pintu gerbang, budak di bait Allah w dan para hamba rumah Allah dikenakan pajak, upeti atau bea. x |



