| (1.00) | Im 7:35 |
| Itulah bagian Harun dan bagian anak-anaknya dari segala korban api-apian TUHAN pada hari mereka itu disuruh datang untuk memegang jabatan imam bagi TUHAN; |
| (1.00) | Im 10:7 |
| Janganlah kamu pergi dari depan pintu Kemah Pertemuan, x supaya jangan kamu mati, karena minyak urapan y TUHAN ada di atasmu." Mereka melakukan sesuai dengan perkataan Musa. |
| (1.00) | Im 21:7 |
| Janganlah mereka mengambil seorang perempuan sundal 1 atau perempuan yang sudah dirusak kesuciannya atau seorang perempuan yang telah diceraikan oleh suaminya, q karena imam itu kudus bagi Allahnya. r |
| (0.98) | Im 8:30 |
| Dan lagi Musa o mengambil sedikit dari minyak urapan dan dari darah yang di atas mezbah itu, lalu dipercikkannya kepada Harun, ke pakaiannya, p dan juga kepada anak-anaknya dan ke pakaian anak-anaknya. Dengan demikian ditahbiskannyalah q Harun, pakaiannya, dan juga anak-anaknya dan pakaian anak-anaknya. |
| (0.98) | Im 10:3 |
| Berkatalah Musa kepada Harun: "Inilah yang difirmankan TUHAN: Kepada orang yang karib kepada-Ku k Kunyatakan kekudusan-Ku, l dan di muka seluruh bangsa itu akan Kuperlihatkan kemuliaan-Ku. m " Dan Harun berdiam diri. |
| (0.98) | Im 22:3 |
| Katakanlah kepada mereka: Setiap orang di antara kamu turun-temurun, yakni dari antara segala keturunanmu yang datang mendekat kepada persembahan-persembahan kudus yang dikuduskan orang Israel bagi TUHAN, v sedang ia dalam keadaan najis, maka orang itu akan dilenyapkan dari hadapan-Ku; w Akulah TUHAN. |



untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [