| (1.00) | Yos 4:20 |
| Kedua belas batu o yang diambil dari sungai Yordan itu ditegakkan oleh Yosua di Gilgal. |
| (0.96) | Kej 3:23 |
| Lalu TUHAN Allah mengusir dia dari taman Eden t supaya ia mengusahakan tanah u dari mana ia diambil. |
| (0.88) | 2Raj 20:18 |
| Dan dari keturunanmu o yang akan kauperoleh, akan diambil orang untuk menjadi sida-sida di istana raja Babel. p " |
| (0.88) | Yes 39:7 |
| Dan dari keturunanmu yang akan kauperoleh, akan diambil orang untuk menjadi sida-sida di istana raja Babel. t " |
| (0.87) | 2Raj 25:14 |
| Kuali-kuali, penyodok-penyodok, pisau-pisau dan cawan-cawan b dan segala perkakas c tembaga yang dipakai untuk menyelenggarakan kebaktian, diambil mereka, |
| (0.82) | Mrk 2:20 |
| Tetapi waktunya akan datang mempelai itu diambil dari mereka, j dan pada waktu itulah mereka akan berpuasa 1 . |
| (0.82) | Yer 52:18 |
| Kuali-kuali, penyodok-penyodok, pisau-pisau, bokor-bokor o penyiraman dan cawan-cawan dan segala perkakas tembaga yang dipakai untuk menyelenggarakan kebaktian p diambil mereka, |
| (0.81) | Bil 19:17 |
| Bagi orang yang najis haruslah diambil sedikit abu b dari korban penghapus dosa yang dibakar habis, lalu di dalam bejana abu itu dibubuhi air c mengalir. |
| (0.81) | Luk 5:35 |
| Tetapi akan datang waktunya, apabila mempelai itu diambil dari mereka, x pada waktu itulah mereka akan berpuasa 1 ." |
| (0.78) | Kej 2:22 |
| Dan dari rusuk x yang diambil TUHAN Allah dari manusia itu, dibangun-Nyalah seorang perempuan, lalu dibawa-Nya kepada manusia itu. |
| (0.78) | Dan 5:20 |
| Tetapi ketika ia menjadi tinggi hati dan keras kepala, sehingga berlaku terlalu angkuh, s maka ia dijatuhkan dari takhta t kerajaannya dan kemuliaannya u diambil v dari padanya. |
| (0.77) | Kej 2:23 |
| Lalu berkatalah manusia itu: "Inilah dia, tulang dari tulangku dan daging dari dagingku y . Ia akan dinamai z perempuan, sebab ia diambil dari laki-laki. a " |
| (0.77) | Kej 3:19 |
| dengan berpeluh m engkau akan mencari makananmu, n sampai engkau kembali lagi menjadi tanah, karena dari situlah engkau diambil; sebab engkau debu dan engkau akan kembali o menjadi debu." |
| (0.75) | Luk 10:42 |
| tetapi hanya satu saja yang perlu 1 : c Maria telah memilih bagian yang terbaik, yang tidak akan diambil dari padanya." |
| (0.74) | Kej 31:16 |
| Tetapi segala kekayaan, yang telah diambil Allah dari ayah kami, adalah milik kami dan anak-anak kami; z maka sekarang, perbuatlah segala yang difirmankan Allah kepadamu." |
| (0.74) | Luk 13:21 |
| Ia seumpama ragi 1 yang diambil seorang perempuan dan diadukkan ke dalam tepung terigu tiga sukat sampai khamir seluruhnya. l " |
| (0.74) | 2Kor 3:16 |
| Tetapi apabila hati seorang berbalik kepada Tuhan, w maka selubung itu diambil x dari padanya. |
| (0.71) | Yer 28:3 |
| Dalam dua tahun ini Aku akan mengembalikan ke tempat ini segala perkakas l rumah TUHAN yang telah diambil dari tempat ini oleh Nebukadnezar, raja Babel, dan yang diangkutnya ke Babel. |
| (0.67) | Yer 27:20 |
| yang tidak diambil oleh Nebukadnezar, raja Babel, ketika ia mengangkut d Yekhonya e bin Yoyakim, raja Yehuda, ke dalam pembuangan beserta segala pemuka Yehuda dan Yerusalem, dari Yerusalem ke Babel, -- |
| (0.66) | Yos 19:9 |
| Milik pusaka bani Simeon diambil dari bagian bani Yehuda i . Karena bagian bani Yehuda itu terlalu besar bagi mereka, maka bani Simeon menerima milik pusaka di tengah-tengah mereka. j |




untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [