| (1.00) | Yeh 44:11 |
| Di dalam tempat kudus-Ku merekalah yang mendapat tugas penjagaan di pintu-pintu gerbang Bait Suci dan tugas pelayanan di dalam Bait Suci; merekalah yang menyembelih korban bakaran v dan korban sembelihan bagi bangsa itu dan bertugas bagi bangsa itu untuk melayaninya. w |
| (0.51) | Za 3:4 |
| yang memberikan perintah kepada orang-orang yang melayaninya: "Tanggalkanlah pakaian yang kotor itu dari padanya." Dan kepada Yosua ia berkata: "Lihat, dengan ini aku telah menjauhkan kesalahanmu b dari padamu! Aku akan mengenakan kepadamu pakaian c pesta 1 ." |
| (0.28) | Kis 24:23 |
| Lalu ia menyuruh perwira itu tetap menahan y Paulus, tetapi dengan tahanan ringan, z dan tidak boleh mencegah sahabat-sahabatnya melayani dia. a |
| (0.18) | 2Sam 13:17 |
| Dipanggilnya orang muda yang melayani dia, katanya: "Suruhlah perempuan ini pergi dari padaku dan kuncilah pintu di belakangnya." |
| (0.18) | 1Raj 1:4 |
| Gadis itu amat cantik, dan ia menjadi perawat raja dan melayani dia, tetapi raja tidak bersetubuh dengan dia. |
| (0.16) | Est 4:5 |
| Maka Ester memanggil Hatah, salah seorang sida-sida raja yang ditetapkan baginda melayani dia, lalu memberi perintah kepadanya menanyakan Mordekhai untuk mengetahui apa artinya dan apa sebabnya hal itu. |
| (0.13) | Ul 10:8 |
| Pada waktu itu TUHAN menunjuk suku Lewi m untuk mengangkut tabut perjanjian n TUHAN, untuk bertugas melayani o TUHAN dan untuk memberi berkat p demi nama-Nya, sampai sekarang. q |
| (0.13) | Hak 20:28 |
| dan Pinehas bin Eleazar g bin Harun menjadi imam Allah pada waktu itu h --kata mereka: "Haruskah kami maju sekali lagi untuk berperang melawan bani Benyamin, saudara kami itu, atau haruskah kami hentikan itu?" Jawab TUHAN: "Majulah, sebab besok Aku akan menyerahkan mereka ke dalam tanganmu. i " |
| (0.13) | Yeh 44:12 |
| Oleh karena mereka telah melayani bangsa itu di hadapan berhala-berhala mereka, dan mereka bagi kaum Israel telah menjadi batu sandungan, yang menjatuhkannya x ke dalam kesalahan, oleh karena itu Aku bersumpah y mengenai mereka, demikianlah firman Tuhan ALLAH, z bahwa mereka akan menanggung hukumannya sendiri. |
| (0.13) | Mal 3:17 |
| Mereka akan menjadi milik d kesayangan-Ku e sendiri, firman TUHAN semesta alam, pada hari yang Kusiapkan. Aku akan mengasihani f mereka sama seperti seseorang menyayangi anaknya g yang melayani dia. |
| (0.10) | Mat 4:11 |
| Lalu Iblis meninggalkan Dia, h dan lihatlah, malaikat-malaikat datang melayani Yesus. i |
| (0.09) | 1Raj 1:15 |
| Jadi masuklah Batsyeba menghadap raja ke dalam kamarnya. Waktu itu raja sudah sangat tua dan Abisag, u gadis Sunem itu, melayani raja. |
| (0.08) | Mat 27:55 |
| Dan ada di situ banyak perempuan yang melihat dari jauh, yaitu perempuan-perempuan yang mengikuti Yesus dari Galilea untuk melayani h Dia. |
| (0.08) | Mrk 1:13 |
| Di padang gurun itu Ia tinggal empat puluh hari p lamanya, dicobai oleh Iblis 1 . q Ia berada di sana di antara binatang-binatang liar dan malaikat-malaikat melayani Dia. |
| (0.06) | Why 7:15 |
| Karena itu mereka berdiri di hadapan takhta Allah n dan melayani Dia o siang malam di Bait Suci-Nya. p Dan Ia yang duduk di atas takhta q itu akan membentangkan kemah-Nya di atas mereka. r |
| (0.06) | Luk 17:7 |
| "Siapa di antara kamu yang mempunyai seorang hamba yang membajak atau menggembalakan ternak baginya, akan berkata kepada hamba itu, setelah ia pulang dari ladang: Mari segera makan! |
| (0.06) | Kis 10:7 |
| Setelah malaikat yang berbicara kepadanya itu meninggalkan dia, dipanggilnya dua orang hambanya beserta seorang prajurit yang saleh dari orang-orang yang selalu bersama-sama dengan dia. |


