Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 155 untuk (6-13) Kemudian AND book:4 (0.001 seconds)
(1.00)Bil 34:11

Dari Sefam batas itu turun ke Ribla, di sebelah timur Ain; kemudian batas itu turun lagi dan mencapai tebing danau Kineret di sebelah timur.

(0.80)Bil 34:5

Kemudian batas itu membelok dari Azmon ke sungai Mesir dan berakhir ke laut.

(0.78)Bil 23:15

Kemudian berkatalah ia kepada Balak: "Berdirilah di sini di samping korban bakaranmu, sedang aku hendak bertemu dengan TUHAN di situ."

(0.76)Bil 20:28

Musa menanggalkan pakaian Harun dan mengenakannya kepada Eleazar, anaknya. Lalu matilah Harun di puncak gunung itu, kemudian Musa dengan Eleazar turun dari gunung itu.

(0.76)Bil 21:33

Kemudian berpalinglah mereka dan maju ke arah Basan. Lalu Og, raja Basan, beserta segala rakyatnya maju ke Edrei menjumpai mereka untuk berperang.

(0.76)Bil 5:17

Lalu imam harus membawa air kudus dalam suatu tempayan tanah, kemudian harus memungut debu yang ada di lantai Kemah Suci dan membubuhnya ke dalam air itu.

(0.75)Bil 32:22

sehingga negeri itu takluk ke hadapan TUHAN, dan jika kemudian kamu pulang, maka akan bebaslah kamu dari kewajibanmu kepada TUHAN dan kepada Israel, dan negeri inipun akan menjadi milikmu di hadapan TUHAN.

(0.74)Bil 4:12

Lalu mereka harus mengambil segala perkakas yang dipakai untuk menyelenggarakan kebaktian di tempat kudus, meletakkannya di atas sehelai kain ungu tua dan menudunginya dengan tudung dari kulit lumba-lumba, kemudian meletakkannya di atas usungan.

(0.74)Bil 6:20

kemudian haruslah imam mengunjukkan semuanya itu ke hadapan TUHAN sebagai persembahan unjukan; semuanya itu menjadi bagian kudus bagi imam, beserta dada persembahan unjukan dan beserta paha persembahan khusus. Sesudah itu barulah boleh orang nazir itu minum anggur."

(0.54)Bil 2:7

Kemudian suku Zebulon. Pemimpin bani Zebulon ialah Eliab bin Helon.

(0.54)Bil 2:14

Kemudian suku Gad. Pemimpin bani Gad ialah Elyasaf bin Rehuel.

(0.54)Bil 2:22

Kemudian suku Benyamin. Pemimpin bani Benyamin ialah Abidan bin Gideoni.

(0.54)Bil 2:29

Kemudian suku Naftali. Pemimpin bani Naftali ialah Ahira bin Enan.

(0.53)Bil 31:11

Kemudian diambillah seluruh jarahan dan seluruh rampasan berupa manusia dan hewan itu,

(0.52)Bil 31:2

"Lakukanlah pembalasan orang Israel kepada orang Midian; kemudian engkau akan dikumpulkan kepada kaum leluhurmu."

(0.51)Bil 34:9

Kemudian batas itu mencapai Zifron dan berakhir di Hazar-Enan; itulah batas utaramu.

(0.51)Bil 2:31

Jumlah orang yang dicatat dalam laskar Dan ada seratus lima puluh tujuh ribu enam ratus orang. Merekalah yang terkemudian berangkat, menurut panji-panji mereka."

(0.47)Bil 1:18

dan pada tanggal satu bulan yang kedua mereka menyuruh segenap umat berkumpul. Kemudian silsilah orang-orang Israel disusun menurut kaum-kaum yang ada dalam setiap suku mereka, sedang nama-nama mereka yang berumur dua puluh tahun ke atas dicatat orang demi orang,

(0.37)Bil 25:10

TUHAN berfirman kepada Musa:

(0.37)Bil 25:16

Kemudian berfirmanlah TUHAN kepada Musa:


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=(6-13) Kemudian AND book:4&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)