Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 6 dari 6 untuk Kujanjikan AND book:30 (0.000 seconds)
(1.00)Am 1:9

Beginilah firman TUHAN: "Karena tiga perbuatan jahat Tirus, bahkan empat, Aku tidak akan menarik kembali keputusan-Ku: Oleh karena mereka telah menyerahkan tertawan suatu bangsa seluruhnya kepada Edom dan tidak mengingat perjanjian persaudaraan,

(0.46)Am 3:3

Berjalankah dua orang bersama-sama, jika mereka belum berjanji?

(0.11)Am 2:12

"Tetapi kamu memberi orang nazir minum anggur dan memerintahkan kepada para nabi: Jangan kamu bernubuat!

(0.11)Am 1:6

Beginilah firman TUHAN: "Karena tiga perbuatan jahat Gaza, bahkan empat, Aku tidak akan menarik kembali keputusan-Ku: Oleh karena mereka telah mengangkut ke dalam pembuangan suatu bangsa seluruhnya, untuk diserahkan kepada Edom,

(0.11)Am 4:2

Tuhan ALLAH telah bersumpah demi kekudusan-Nya: sesungguhnya, akan datang masanya bagimu, bahwa kamu diangkat dengan kait dan yang tertinggal di antara kamu dengan kail ikan.

(0.11)Am 9:8

Sesungguhnya, TUHAN Allah sudah mengamat-amati kerajaan yang berdosa ini: Aku akan memunahkannya dari muka bumi! Tetapi Aku tidak akan memunahkan keturunan Yakub sama sekali," demikianlah firman TUHAN.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=Kujanjikan AND book:30&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)