Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 9 dari 9 untuk alasan AND book:46 (0.001 seconds)
(1.00)1Kor 9:16

Karena jika aku memberitakan Injil, aku tidak mempunyai alasan untuk memegahkan diri. Sebab itu adalah keharusan bagiku. Celakalah aku, jika aku tidak memberitakan Injil.

(0.97)1Kor 3:11

Karena tidak ada seorangpun yang dapat meletakkan dasar lain dari pada dasar yang telah diletakkan, yaitu Yesus Kristus.

(0.96)1Kor 3:12

Entahkah orang membangun di atas dasar ini dengan emas, perak, batu permata, kayu, rumput kering atau jerami,

(0.93)1Kor 3:10

Sesuai dengan kasih karunia Allah, yang dianugerahkan kepadaku, aku sebagai seorang ahli bangunan yang cakap telah meletakkan dasar, dan orang lain membangun terus di atasnya. Tetapi tiap-tiap orang harus memperhatikan, bagaimana ia harus membangun di atasnya.

(0.23)1Kor 2:5

supaya iman kamu jangan bergantung pada hikmat manusia, tetapi pada kekuatan Allah.

(0.23)1Kor 3:14

Jika pekerjaan yang dibangun seseorang tahan uji, ia akan mendapat upah.

(0.22)1Kor 10:29

Yang aku maksudkan dengan keberatan-keberatan bukanlah keberatan-keberatan hati nuranimu sendiri, tetapi keberatan-keberatan hati nurani orang lain itu. Mungkin ada orang yang berkata: "Mengapa kebebasanku harus ditentukan oleh keberatan-keberatan hati nurani orang lain?

(0.22)1Kor 14:2

Siapa yang berkata-kata dengan bahasa roh, tidak berkata-kata kepada manusia, tetapi kepada Allah. Sebab tidak ada seorangpun yang mengerti bahasanya; oleh Roh ia mengucapkan hal-hal yang rahasia.

(0.22)1Kor 15:32

Kalau hanya berdasarkan pertimbangan-pertimbangan manusia saja aku telah berjuang melawan binatang buas di Efesus, apakah gunanya hal itu bagiku? Jika orang mati tidak dibangkitkan, maka "marilah kita makan dan minum, sebab besok kita mati".


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=alasan AND book:46&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)