| (0.99934798657718) | Luk 18:20 | Engkau tentu mengetahui segala perintah Allah: Jangan berzinah, jangan membunuh, jangan mencuri, jangan mengucapkan saksi dusta, hormatilah ayahmu dan ibumu. |
| (0.99159439597315) | Luk 14:8 | "Kalau seorang mengundang engkau ke pesta perkawinan, janganlah duduk di tempat kehormatan, sebab mungkin orang itu telah mengundang seorang yang lebih terhormat dari padamu, |
| (0.96160796979866) | Luk 20:46 | "Waspadalah terhadap ahli-ahli Taurat |
| (0.95972206375839) | Luk 14:7 | Karena Yesus melihat, bahwa tamu-tamu berusaha menduduki tempat-tempat |
| (0.95178489932886) | Luk 11:43 | Celakalah kamu, hai orang-orang Farisi, sebab kamu suka duduk di tempat terdepan di rumah ibadat dan suka menerima penghormatan di pasar. |
| (0.90993758389262) | Luk 14:10 | Tetapi, apabila engkau diundang, pergilah duduk di tempat yang paling rendah. Mungkin tuan rumah akan datang dan berkata kepadamu: Sahabat, silakan duduk di depan. Dan dengan demikian engkau akan menerima hormat di depan mata semua tamu yang lain. |
| (0.43097768456376) | Luk 18:2 | Kata-Nya: "Dalam sebuah kota ada seorang hakim yang tidak takut akan Allah dan tidak menghormati seorangpun. |
| (0.41581912751678) | Luk 18:4 | Beberapa waktu lamanya hakim itu menolak. Tetapi kemudian ia berkata dalam hatinya: Walaupun aku tidak takut akan Allah dan tidak menghormati seorangpun, |
| (0.39904854026846) | Luk 20:13 | Maka kata tuan kebun anggur itu: Apakah yang harus kuperbuat? Aku akan menyuruh anakku yang kekasih; |
| (0.38664605704698) | Luk 4:24 | Dan kata-Nya lagi: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya tidak ada nabi yang dihargai di tempat asalnya. |
| (0.1045882885906) | Luk 2:14 | "Kemuliaan bagi Allah di tempat yang mahatinggi dan damai sejahtera |
| (0.1045882885906) | Luk 17:18 | Tidak adakah di antara mereka yang kembali untuk memuliakan Allah selain dari pada orang asing ini?" |
| (0.099136275167785) | Luk 1:43 | Siapakah aku ini sampai ibu Tuhanku |
| (0.096664003355705) | Luk 7:16 | Semua orang itu ketakutan |
| (0.094656436241611) | Luk 11:2 |
| (0.094543875838926) | Luk 21:13 | Hal itu akan menjadi kesempatan bagimu untuk bersaksi. |
| (0.092960023489933) | Luk 1:50 | Dan rahmat-Nya turun-temurun |
| (0.092960023489933) | Luk 22:69 | Mulai sekarang Anak Manusia sudah duduk di sebelah kanan Allah Yang Mahakuasa. |
| (0.091376157718121) | Luk 1:1 | Teofilus |
| (0.091376157718121) | Luk 1:8 | Pada suatu kali, waktu tiba giliran rombongannya, Zakharia melakukan tugas keimaman di hadapan Tuhan. |