| (1.0008581651376) | Luk 8:17 | Sebab tidak ada sesuatu yang tersembunyi yang tidak akan dinyatakan, dan tidak ada sesuatu yang rahasia yang tidak akan diketahui dan diumumkan. |
| (0.47999346788991) | Luk 12:2 | Tidak ada sesuatupun yang tertutup yang tidak akan dibuka dan tidak ada sesuatupun yang tersembunyi yang tidak akan diketahui. |
| (0.45995319266055) | Luk 2:43 | Sehabis hari-hari perayaan itu, ketika mereka berjalan pulang, tinggallah Yesus di Yerusalem tanpa diketahui orang tua-Nya. |
| (0.42156893577982) | Luk 9:47 | Tetapi Yesus mengetahui pikiran mereka. |
| (0.40414902752294) | Luk 22:6 | Ia menyetujuinya, dan mulai dari waktu itu ia mencari kesempatan yang baik untuk menyerahkan Yesus kepada mereka tanpa setahu orang banyak. |
| (0.39524288073394) | Luk 5:22 | Akan tetapi Yesus mengetahui pikiran mereka |
| (0.38605168807339) | Luk 4:41 | Dari banyak orang keluar juga setan-setan sambil berteriak: "Engkau adalah Anak Allah. |
| (0.38493471559633) | Luk 6:8 | Tetapi Ia mengetahui pikiran mereka, |
| (0.37892678899083) | Luk 12:46 | maka tuan hamba itu akan datang pada hari yang tidak disangkakannya, dan pada saat yang tidak diketahuinya, |
| (0.10695319266055) | Luk 1:4 | supaya engkau dapat mengetahui, bahwa segala sesuatu yang diajarkan |
| (0.10695319266055) | Luk 20:23 | Tetapi Yesus mengetahui maksud mereka yang licik itu, lalu berkata kepada mereka: |
| (0.10094528440367) | Luk 6:44 | Sebab setiap pohon dikenal pada buahnya. |
| (0.10094528440367) | Luk 10:11 | Juga debu kotamu yang melekat pada kaki kami, kami kebaskan di depanmu; |
| (0.10094528440367) | Luk 23:7 | Dan ketika ia tahu, bahwa Yesus seorang dari wilayah Herodes, ia mengirim Dia menghadap Herodes, |
| (0.097941321100917) | Luk 5:24 | Tetapi supaya kamu tahu, bahwa di dunia ini Anak Manusia |
| (0.097941321100917) | Luk 9:11 | Akan tetapi orang banyak mengetahuinya, lalu mengikuti Dia. Ia menerima mereka dan berkata-kata kepada mereka tentang Kerajaan Allah |
| (0.097941321100917) | Luk 11:17 | Tetapi Yesus mengetahui pikiran mereka |
| (0.097941321100917) | Luk 12:39 | Tetapi ketahuilah ini: Jika tuan rumah tahu pukul berapa pencuri |
| (0.093672201834862) | Luk 6:40 | Seorang murid tidak lebih dari pada gurunya, tetapi barangsiapa yang telah tamat pelajarannya akan sama dengan gurunya. |
| (0.093672201834862) | Luk 12:7 | bahkan rambut kepalamupun terhitung |