| (0.9992436013986) | Mrk 11:20 | Pagi-pagi ketika Yesus dan murid-murid-Nya lewat, mereka melihat pohon ara tadi sudah kering sampai ke akar-akarnya. |
| (0.96389746503497) | Mrk 11:21 | Maka teringatlah Petrus akan apa yang telah terjadi, lalu ia berkata kepada Yesus: "Rabi, |
| (0.89320519230769) | Mrk 11:13 | Dan dari jauh Ia melihat pohon ara yang sudah berdaun. Ia mendekatinya untuk melihat kalau-kalau Ia mendapat apa-apa pada pohon itu. Tetapi waktu Ia tiba di situ, Ia tidak mendapat apa-apa selain daun-daun saja, sebab memang bukan musim buah ara. |
| (0.89320519230769) | Mrk 13:28 | Tariklah pelajaran dari perumpamaan tentang pohon ara |