Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 34 untuk hebrew:Mym AND book:23 (0.002 seconds)
(1.0007241940532)Yes 48:21

Mereka tidak menderita haus, ketika Ia memimpin mereka melalui tempat-tempat yang tandus; Ia mengeluarkan air dari gunung batu bagi mereka; Ia membelah gunung batu, maka memancarlah air.

(0.98136604068858)Yes 12:3

Maka kamu akan menimba air dengan kegirangan dari mata air keselamatan.

(0.98136604068858)Yes 19:5

Air dari sungai Nil akan habis, dan sungai itu akan menjadi tohor dan kering,

(0.94431039123631)Yes 41:18

Aku akan membuat sungai-sungai memancar di atas bukit-bukit yang gundul, dan membuat mata-mata air membual di tengah dataran; Aku akan membuat padang gurun menjadi telaga dan memancarkan air dari tanah kering.

(0.94147549295775)Yes 24:14

Dengan suara nyaring mereka bersorak-sorai, demi kemegahan TUHAN, mereka memekik dari sebelah barat:

(0.94147549295775)Yes 44:4

Mereka akan tumbuh seperti rumput di tengah-tengah air, seperti pohon-pohon gandarusa di tepi sungai.

(0.90158497652582)Yes 1:30

Sebab kamu akan seperti pohon keramat yang daunnya layu, dan seperti kebun yang kekurangan air.

(0.90158497652582)Yes 14:23

"Aku akan membuat Babel menjadi milik landak dan menjadi air rawa-rawa, dan kota itu akan Kusapu bersih dan Kupunahkan," demikianlah firman TUHAN semesta alam.

(0.90158497652582)Yes 21:14

Hai penduduk tanah Tema, keluarlah, bawalah air kepada orang yang haus, pergilah, sambutlah orang pelarian dengan roti!

(0.90158497652582)Yes 28:17

Dan Aku akan membuat keadilan menjadi tali pengukur, dan kebenaran menjadi tali sipat; hujan batu akan menyapu bersih perlindungan bohong, dan air lebat akan menghanyutkan persembunyian."

(0.90158497652582)Yes 32:20

Berbahagialah kamu yang boleh menabur di segala tempat di mana terdapat air, yang dapat membiarkan sapi dan keledainya pergi ke mana-mana!

(0.90158497652582)Yes 35:7

tanah pasir yang hangat akan menjadi kolam, dan tanah kersang menjadi sumber-sumber air; di tempat serigala berbaring akan tumbuh tebu dan pandan.

(0.90158497652582)Yes 37:25

Aku ini telah menggali air dan telah minum air; aku telah mengeringkan dengan telapak kakiku segala sungai di Mesir!

(0.90158497652582)Yes 63:12

yang dengan tangan-Nya yang agung menyertai Musa di sebelah kanan; yang membelah air di depan mereka untuk membuat nama abadi bagi-Nya;

(0.86169444444444)Yes 3:1

Maka sesungguhnya Tuhan, TUHAN semesta alam, akan menjauhkan dari Yerusalem dan dari Yehuda setiap orang yang mereka andalkan, segala persediaan makanan dan minuman:

(0.86169444444444)Yes 17:12

Wahai! Ributnya banyak bangsa-bangsa, mereka ribut seperti ombak laut menderu! Gaduhnya suku-suku bangsa, mereka gaduh seperti gaduhnya air yang hebat!

(0.86169444444444)Yes 17:13

Suku-suku bangsa gaduh seperti gaduhnya air yang besar; tetapi TUHAN menghardiknya, sehingga mereka lari jauh-jauh, terburu-buru seperti sekam di tempat penumbukan dihembus angin, dan seperti dedak ditiup puting beliung.

(0.86169444444444)Yes 19:8

Para nelayan akan mengaduh dan berkabung, yaitu semua orang yang memancing di sungai Nil; semua orang yang menjala di situ akan merana juga.

(0.86169444444444)Yes 28:2

Sesungguhnya, pada Tuhan ada seorang yang kuat dan tegap, seorang yang seperti angin ribut disertai hujan batu, yakni badai yang membinasakan, seorang yang seperti angin ribut disertai air hujan yang hebat menghanyutkan; ia akan menghempaskan mereka ke tanah dengan kekerasan.

(0.86169444444444)Yes 30:14

seperti kehancuran tempayan tukang periuk yang diremukkan dengan tidak kenal sayang, sehingga di antara remukannya tiada terdapat satu kepingpun yang dapat dipakai untuk mengambil api dari dalam tungku atau mencedok air dari dalam bak."


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=hebrew:Mym AND book:23&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)