Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 32 untuk hebrew:lkw AND book:11 (0.001 seconds)
(1.00)1Raj 4:10

Ben-Hesed di Arubot; wilayahnya ialah Sokho dan seluruh tanah Hefer;

(1.00)1Raj 8:62

Lalu raja bersama-sama segenap Israel mempersembahkan korban sembelihan di hadapan TUHAN.

(0.97)1Raj 7:5

Dan semua pintu dan jendela segi empat bangunnya; jendela berhadapan dengan jendela, tiga kali.

(0.97)1Raj 10:15

belum terhitung yang didapat dari saudagar-saudagar dan dari pedagang-pedagang dan dari semua raja Arab dan bupati-bupati di negeri itu.

(0.97)1Raj 12:3

Orang menyuruh memanggil dia, lalu datanglah Yerobeam dengan segenap jemaah Israel dan berkata kepada Rehabeam:

(0.97)1Raj 16:17

Kemudian Omri dengan seluruh Israel maju dari Gibeton, dan mereka mengepung Tirza.

(0.97)1Raj 20:4

Raja Israel menjawab, katanya: "Seperti bicaramu itulah, ya tuanku raja. Aku ini dengan segala yang ada padaku adalah milikmu!"

(0.97)1Raj 20:8

Lalu kata semua tua-tua dan segenap rakyat itu kepadanya: "Jangan dengarkan, jangan luluskan!"

(0.96)1Raj 10:21

Segala perkakas minuman raja Salomo dari emas dan segala barang di gedung "Hutan Libanon" itu dari emas murni; tidak ada barang perak, sebab orang menganggap perak tidak berharga pada zaman Salomo.

(0.96)1Raj 15:23

Selebihnya dari seluruh riwayat Asa dan segala kepahlawanannya dan segala yang dilakukannya dan kota-kota yang diperkuatnya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda? Tetapi pada masa tuanya ia menderita sakit pada kedua kakinya.

(0.96)1Raj 22:39

Selebihnya dari riwayat Ahab dan segala yang dilakukannya serta istana gading dan segala kota yang didirikannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Israel?

(0.95)1Raj 6:22

Seluruh rumah itu dilapisinya dengan emas, ya rumah itu seluruhnya; juga seluruh mezbah yang di depan ruang belakang itu dilapisinya dengan emas.

(0.95)1Raj 8:14

Kemudian berpalinglah raja lalu memberkati seluruh jemaah Israel, sedang segenap jemaah Israel berdiri.

(0.95)1Raj 10:24

Seluruh bumi berikhtiar menghadap Salomo untuk menyaksikan hikmat yang telah ditaruh Allah di dalam hatinya.

(0.95)1Raj 11:16

enam bulan lamanya Yoab diam di sana dengan seluruh Israel, sampai dilenyapkannya semua laki-laki di Edom.

(0.95)1Raj 11:41

Selebihnya dari riwayat Salomo dan segala yang dilakukannya dan hikmatnya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab riwayat Salomo?

(0.95)1Raj 12:12

Pada hari lusanya datanglah Yerobeam dengan segenap rakyat kepada Rehabeam, seperti yang dikatakan raja: "Kembalilah kepadaku pada hari lusa."

(0.95)1Raj 14:29

Selebihnya dari riwayat Rehabeam dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda?

(0.95)1Raj 15:27

Dan Baesa bin Ahia, dari kaum Isakhar, mengadakan persepakatan melawan dia. Baesa menewaskan dia di Gibeton yang termasuk wilayah orang Filistin, sedang Nadab dan seluruh Israel mengepung Gibeton itu.

(0.95)1Raj 15:31

Selebihnya dari riwayat Nadab dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Israel?


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=hebrew:lkw AND book:11&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)