Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 3 dari 3 untuk hebrew:wntyleh AND book:4 (0.001 seconds)
(1.0002636363636)Bil 16:13

Belum cukupkah, bahwa engkau memimpin kami keluar dari suatu negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya untuk membiarkan kami mati di padang gurun, sehingga masih juga engkau menjadikan dirimu tuan atas kami?

(1.0002636363636)Bil 20:5

Mengapa kamu memimpin kami keluar dari Mesir, untuk membawa kami ke tempat celaka ini, yang bukan tempat menabur, tanpa pohon ara, anggur dan delima, bahkan air minumpun tidak ada?"

(1.0002636363636)Bil 21:5

Lalu mereka berkata-kata melawan Allah dan Musa: "Mengapa kamu memimpin kami keluar dari Mesir? Supaya kami mati di padang gurun ini? Sebab di sini tidak ada roti dan tidak ada air, dan akan makanan hambar ini kami telah muak."


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=hebrew:wntyleh AND book:4&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)