Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 74 untuk kaba (0.001 seconds)
(1.00)Rm 14:16

Apa yang baik, yang kamu miliki, janganlah kamu biarkan difitnah.

(0.94)Kis 21:36

yang berbondong-bondong mengikuti dia, sambil berteriak: "Enyahkanlah dia!"

(0.82)Mrk 12:37

Daud sendiri menyebut Dia Tuannya, bagaimana mungkin Ia anaknya pula?" Orang banyak yang besar jumlahnya mendengarkan Dia dengan penuh minat.

(0.71)Yoh 21:6

Maka kata Yesus kepada mereka: "Tebarkanlah jalamu di sebelah kanan perahu, maka akan kamu peroleh." Lalu mereka menebarkannya dan mereka tidak dapat menariknya lagi karena banyaknya ikan.

(0.71)Kis 19:32

Sementara itu orang yang berkumpul di dalam gedung itu berteriak-teriak; yang seorang mengatakan ini dan yang lain mengatakan itu, sebab kumpulan itu kacau-balau dan kebanyakan dari mereka tidak tahu untuk apa mereka berkumpul.

(0.71)1Kor 15:6

Sesudah itu Ia menampakkan diri kepada lebih dari lima ratus saudara sekaligus; kebanyakan dari mereka masih hidup sampai sekarang, tetapi beberapa di antaranya telah meninggal.

(0.67)Luk 1:10

Sementara itu seluruh umat berkumpul di luar dan sembahyang. Waktu itu adalah waktu pembakaran ukupan.

(0.67)Luk 5:6

Dan setelah mereka melakukannya, mereka menangkap sejumlah besar ikan, sehingga jala mereka mulai koyak.

(0.67)Luk 23:1

Lalu bangkitlah seluruh sidang itu dan Yesus dibawa menghadap Pilatus.

(0.67)Yoh 12:11

sebab karena dia banyak orang Yahudi meninggalkan mereka dan percaya kepada Yesus.

(0.67)Kis 2:13

Tetapi orang lain menyindir: "Mereka sedang mabuk oleh anggur manis."

(0.67)Rm 12:21

Janganlah kamu kalah terhadap kejahatan, tetapi kalahkanlah kejahatan dengan kebaikan!

(0.67)Rm 15:2

Setiap orang di antara kita harus mencari kesenangan sesama kita demi kebaikannya untuk membangunnya.

(0.67)Ef 5:9

karena terang hanya berbuahkan kebaikan dan keadilan dan kebenaran,

(0.59)Luk 5:19

Karena mereka tidak dapat membawanya masuk berhubung dengan banyaknya orang di situ, naiklah mereka ke atap rumah, lalu membongkar atap itu, dan menurunkan orang itu dengan tempat tidurnya ke tengah-tengah orang banyak tepat di depan Yesus.

(0.59)Kis 17:4

Beberapa orang dari mereka menjadi yakin dan menggabungkan diri dengan Paulus dan Silas dan juga sejumlah besar orang Yunani yang takut kepada Allah, dan tidak sedikit perempuan-perempuan terkemuka.

(0.58)Mat 5:16

Demikianlah hendaknya terangmu bercahaya di depan orang, supaya mereka melihat perbuatanmu yang baik dan memuliakan Bapamu yang di sorga."

(0.58)Mrk 14:6

Tetapi Yesus berkata: "Biarkanlah dia. Mengapa kamu menyusahkan dia? Ia telah melakukan suatu perbuatan yang baik pada-Ku.

(0.58)Luk 2:13

Dan tiba-tiba tampaklah bersama-sama dengan malaikat itu sejumlah besar bala tentara sorga yang memuji Allah, katanya:

(0.58)Luk 8:19

Ibu dan saudara-saudara Yesus datang kepada-Nya, tetapi mereka tidak dapat mencapai Dia karena orang banyak.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kaba&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)