Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 7 dari 7 untuk melalui AND book:54 (0.002 seconds)
(0.99892900990099)1Tim 4:2

oleh tipu daya pendusta-pendusta yang hati nuraninya memakai cap mereka.

(0.98659108910891)1Tim 4:14

Jangan lalai dalam mempergunakan karunia yang ada padamu, yang telah diberikan kepadamu oleh nubuat dan dengan penumpangan tangan sidang penatua.

(0.97285584158416)1Tim 2:5

Karena Allah itu esa dan esa pula Dia yang menjadi pengantara antara Allah dan manusia, yaitu manusia Kristus Yesus,

(0.96573257425743)1Tim 1:4

ataupun sibuk dengan dongeng dan silsilah yang tiada putus-putusnya, yang hanya menghasilkan persoalan belaka, dan bukan tertib hidup keselamatan yang diberikan Allah dalam iman.

(0.96573257425743)1Tim 1:18

Tugas ini kuberikan kepadamu, Timotius anakku, sesuai dengan apa yang telah dinubuatkan tentang dirimu, supaya dikuatkan oleh nubuat itu engkau memperjuangkan perjuangan yang baik dengan iman dan hati nurani yang murni.

(0.96573257425743)1Tim 2:7

Untuk kesaksian itulah aku telah ditetapkan sebagai pemberita dan rasul--yang kukatakan ini benar, aku tidak berdusta--dan sebagai pengajar orang-orang bukan Yahudi, dalam iman dan kebenaran.

(0.96217093069307)1Tim 1:3

Ketika aku hendak meneruskan perjalananku ke wilayah Makedonia, aku telah mendesak engkau supaya engkau tinggal di Efesus dan menasihatkan orang-orang tertentu, agar mereka jangan mengajarkan ajaran lain


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=melalui AND book:54&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)