| (0.99910800376648) | Yeh 47:8 | Ia berkata kepadaku: "Sungai ini mengalir menuju wilayah timur, dan menurun ke Araba-Yordan, |
| (0.11541402259887) | Yeh 47:11 | Tetapi rawa-rawanya dan paya-payanya tidak menjadi tawar, itu menjadi tempat mengambil garam. |
| (0.090979902071563) | Yeh 47:10 | Maka penangkap-penangkap ikan |
| (0.088498316384181) | Yeh 47:19 | Di sebelah selatan: perbatasan mulai dari Tamar sampai mata air Meriba dekat Kadesh, |
| (0.084720329566855) | Yeh 47:9 | sehingga ke mana saja sungai itu mengalir, segala makhluk hidup yang berkeriapan di sana akan hidup. Ikan-ikan akan menjadi sangat banyak, sebab ke mana saja air itu sampai, air laut di situ menjadi tawar dan ke mana saja sungai itu mengalir, semuanya di sana hidup. |
| (0.084720329566855) | Yeh 47:18 | Di sebelah timur: mulai dari Hazar-Enon yang terletak di antara Hauran dan Damsyik, sungai Yordan menjadi perbatasan di antara Gilead dan tanah Israel, terus ke Laut Timur sampai ke Tamar. Itulah sebelah timur. |
| (0.08283134086629) | Yeh 39:11 | Maka pada hari itu Aku akan memberikan kepada Gog suatu tempat, di mana ia akan dikubur |