| (0.99962298603652) | Est 2:13 | Lalu gadis itu masuk menghadap raja, dan segala apa yang dimintanya harus diberikan kepadanya untuk dibawa masuk dari balai perempuan ke dalam istana raja. |
| (0.98057690655209) | Est 4:11 | "Semua pegawai raja serta penduduk daerah-daerah kerajaan mengetahui bahwa bagi setiap laki-laki atau perempuan, yang menghadap raja di pelataran dalam dengan tiada dipanggil, |
| (0.97513823845328) | Est 8:1 | Pada hari itu juga raja Ahasyweros mengaruniakan harta milik Haman, |
| (0.95641245972073) | Est 2:14 | Pada waktu petang ia masuk dan pada waktu pagi ia kembali, tetapi sekali ini ke dalam balai perempuan yang kedua, di bawah pengawasan Saasgas, sida-sida raja, penjaga para gundik. |
| (0.95354113856069) | Est 2:15 | Ketika Ester--anak Abihail, |
| (0.95121278195489) | Est 1:19 | Jikalau baik pada pemandangan raja, |
| (0.95121278195489) | Est 4:16 | "Pergilah, kumpulkanlah semua orang Yahudi yang terdapat di Susan dan berpuasalah |
| (0.9502007518797) | Est 2:12 | Tiap-tiap kali seorang gadis mendapat giliran untuk masuk menghadap raja Ahasyweros, dan sebelumnya ia dirawat menurut peraturan bagi para perempuan selama dua belas bulan, sebab seluruh waktu itu digunakan untuk pemakaian wangi-wangian: enam bulan untuk memakai minyak mur dan enam bulan lagi untuk memakai minyak kasai |
| (0.947325349087) | Est 4:8 | Juga salinan surat undang-undang, yang dikeluarkan di Susan untuk memunahkan mereka itu, diserahkannya kepada Hatah, supaya diperlihatkan dan diberitahukan kepada Ester. Lagipula Hatah disuruh menyampaikan pesan kepada Ester, supaya pergi menghadap raja untuk memohon karunianya dan untuk membela bangsanya di hadapan baginda. |
| (0.43489156820623) | Est 2:16 | Demikianlah Ester dibawa masuk menghadap raja Ahasyweros ke dalam istananya pada bulan yang kesepuluh--yakni bulan Tebet--pada tahun yang ketujuh dalam pemerintahan baginda. |
| (0.42956589688507) | Est 1:11 | supaya mereka membawa |
| (0.42761834586466) | Est 1:12 | Tetapi ratu Wasti menolak untuk menghadap menurut titah raja yang disampaikan oleh sida-sida itu, sehingga sangat geramlah raja dan berapi-apilah murkanya. |
| (0.42687194414608) | Est 1:17 | Karena kelakuan sang ratu itu akan merata kepada semua perempuan, sehingga mereka tidak menghiraukan suaminya, apabila diceritakan orang: Raja Ahasyweros menitahkan, supaya Wasti, sang ratu, dibawa menghadap kepadanya, tetapi ia tidak mau datang. |
| (0.1022304726101) | Est 1:14 | adapun yang terdekat kepada baginda ialah Karsena, Setar, Admata, Tarsis, Meres, Marsena dan Memukan, ketujuh pembesar |
| (0.1022304726101) | Est 9:25 | akan tetapi ketika hal itu disampaikan ke hadapan raja, maka dititahkannyalah dengan surat, supaya rancangan jahat yang dibuat Haman terhadap orang Yahudi itu dibalikkan ke atas kepalanya. |
| (0.1012567132116) | Est 6:5 | Lalu jawab para biduanda raja kepada baginda: "Itulah Haman, ia berdiri di pelataran." Maka titah raja: "Suruhlah dia masuk." |
| (0.10034756176155) | Est 1:3 | pada tahun yang ketiga dalam pemerintahannya, diadakanlah oleh baginda perjamuan |
| (0.10034756176155) | Est 8:3 | Kemudian Ester berkata lagi kepada raja sambil sujud pada kakinya dan menangis memohon karunianya, supaya dibatalkannya maksud jahat Haman |
| (0.099438415682062) | Est 5:1 | Pada hari yang ketiga Ester mengenakan pakaian |
| (0.099438415682062) | Est 7:9 | Sembah Harbona, |