Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 4 dari 4 untuk prajurit AND book:26 (0.002 seconds)
(1.0031744897959)Yeh 30:5

Orang Etiopia, Put, Lud, seluruh tanah Arab, Libia dan orang-orang dari negeri yang bersekutu dengan mereka akan mati rebah oleh pedang bersama mereka.

(0.99380867346939)Yeh 27:27

Hartamu, barangmu, daganganmu, anak kapalmu dan pelaut-pelautmu, tukang-tukangmu dan pedagang-pedagangmu dengan semua prajurit-prajuritmu yang ada padamu, ya, bersama seluruh penumpang-penumpangmu, terbenam dalam lautan pada hari tenggelammu.

(0.97588057142857)Yeh 39:20

Kamu akan menjadi kenyang pada perjamuan-Ku dengan makanan: kuda dan penunggangnya, pahlawan dan semua orang perang, demikianlah firman Tuhan ALLAH.

(0.94858669387755)Yeh 38:4

Aku akan menarik engkau dengan mengenakan kelikir pada rahangmu dan membawa engkau ke luar beserta seluruh tentaramu, yaitu pasukan berkuda, semuanya berpakaian lengkap, suatu kumpulan orang banyak dengan perisai besar dan kecil dan semuanya berpedang di tangannya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=prajurit AND book:26&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)