(0.99993828125) | Rut 2:18 | Diangkatnyalah itu, lalu masuklah ia ke kota. Ketika mertuanya melihat apa yang dipungutnya itu, dan ketika dikeluarkannya dan diberikannya kepada mertuanya sisa |
(0.99918272569444) | Rut 1:21 | Dengan tangan yang penuh aku pergi, tetapi dengan tangan yang kosong |
(0.99615807291667) | Rut 2:13 | Kemudian berkatalah Rut: "Memang aku mendapat belas kasihan dari padamu, |
(0.99586102430556) | Rut 4:3 | Lalu berkatalah ia kepada penebus itu: "Tanah milik kepunyaan saudara kita Elimelekh |
(0.99549296875) | Rut 4:15 | Dan dialah yang akan menyegarkan jiwamu dan memelihara engkau pada waktu rambutmu telah putih; sebab menantumu |
(0.99496267361111) | Rut 1:20 | Tetapi ia berkata kepada mereka: "Janganlah sebutkan aku Naomi; sebutkanlah aku Mara, sebab Yang Mahakuasa |
(0.99491059027778) | Rut 2:11 | Boas menjawab: "Telah dikabarkan orang kepadaku dengan lengkap segala sesuatu yang engkau lakukan kepada mertuamu |
(0.99315355902778) | Rut 1:6 | Kemudian berkemaslah ia dengan kedua menantunya |
(0.99097743055556) | Rut 1:8 | berkatalah Naomi kepada kedua menantunya itu: "Pergilah, pulanglah masing-masing ke rumah |
(0.99097743055556) | Rut 2:9 | Lihat saja ke ladang yang sedang disabit orang itu. Ikutilah perempuan-perempuan itu dari belakang. Sebab aku telah memesankan kepada pengerja-pengerja lelaki jangan mengganggu engkau. Jika engkau haus, pergilah ke tempayan-tempayan dan minumlah air yang dicedok oleh pengerja-pengerja itu." |
(0.99071354166667) | Rut 4:1 | Boas telah pergi ke pintu gerbang |
(0.99050321180556) | Rut 2:19 | maka berkatalah mertuanya kepadanya: "Di mana engkau memungut dan di mana engkau bekerja hari ini? Diberkatilah kiranya orang yang telah memperhatikan engkau |
(0.98764123263889) | Rut 4:11 | Dan seluruh orang banyak yang hadir di pintu gerbang, |
(0.44364796875) | Rut 1:15 | Berkatalah Naomi: "Telah pulang iparmu |
(0.44193376736111) | Rut 3:16 | Setelah perempuan itu sampai kepada mertuanya, berkatalah mertuanya itu: "Bagaimana, anakku?" Lalu diceritakannyalah semua yang dilakukan orang itu kepadanya |
(0.44113125) | Rut 2:15 | Setelah ia bangun untuk memungut pula, maka Boas memerintahkan kepada pengerja-pengerjanya: "Dari antara berkas-berkas |
(0.44077421875) | Rut 4:17 | Dan tetangga-tetangga perempuan memberi nama kepada anak itu, katanya: "Pada Naomi telah lahir seorang anak laki-laki"; lalu mereka menyebutkan namanya Obed. Dialah ayah Isai, |
(0.44048469618056) | Rut 3:17 | serta berkata: "Yang enam takar jelai ini diberikannya kepadaku, sebab katanya: Engkau tidak boleh pulang kepada mertuamu dengan tangan hampa." |
(0.44035078125) | Rut 2:23 | Demikianlah Rut tetap dekat pada pengerja-pengerja perempuan Boas untuk memungut, sampai musim menuai jelai |
(0.44035078125) | Rut 3:2 | Maka sekarang, bukankah Boas, yang pengerja-pengerjanya perempuan telah kautemani itu, adalah sanak |