Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 2001 - 2020 dari 7919 untuk sekalian (0.007 seconds)
(0.02175544214876)Mrk 14:50

Lalu semua murid itu meninggalkan Dia dan melarikan diri.

(0.02175544214876)Luk 6:21

Berbahagialah, hai kamu yang sekarang ini lapar, karena kamu akan dipuaskan. Berbahagialah, hai kamu yang sekarang ini menangis, karena kamu akan tertawa.

(0.02175544214876)Luk 11:52

Celakalah kamu, hai ahli-ahli Taurat, sebab kamu telah mengambil kunci pengetahuan; kamu sendiri tidak masuk ke dalam dan orang yang berusaha untuk masuk ke dalam kamu halang-halangi."

(0.02175544214876)Luk 20:32

Akhirnya perempuan itupun mati.

(0.02175544214876)Luk 24:48

Kamu adalah saksi dari semuanya ini.

(0.02175544214876)Yoh 16:22

Demikian juga kamu sekarang diliputi dukacita, tetapi Aku akan melihat kamu lagi dan hatimu akan bergembira dan tidak ada seorangpun yang dapat merampas kegembiraanmu itu dari padamu.

(0.02175544214876)Yoh 16:31

Jawab Yesus kepada mereka: "Percayakah kamu sekarang?

(0.02175544214876)Yak 1:16

Saudara-saudara yang kukasihi, janganlah sesat!

(0.021498987603306)Kej 29:7

Lalu kata Yakub: "Hari masih siang, belum waktunya untuk mengumpulkan ternak; berilah minum kambing dombamu itu, kemudian pergilah menggembalakannya lagi."

(0.021498987603306)Kej 34:9

dan biarlah kita ambil-mengambil: berikanlah gadis-gadis kamu kepada kami dan ambillah gadis-gadis kami.

(0.021498987603306)Kej 42:18

Pada hari yang ketiga berkatalah Yusuf kepada mereka: "Buatlah begini, maka kamu akan tetap hidup, aku takut akan Allah.

(0.021498987603306)Kej 45:5

Tetapi sekarang, janganlah bersusah hati dan janganlah menyesali diri, karena kamu menjual aku ke sini, sebab untuk memelihara kehidupanlah Allah menyuruh aku mendahului kamu.

(0.021498987603306)Im 8:35

Di depan pintu Kemah Pertemuan haruslah kamu tinggal siang malam tujuh hari lamanya, dan kamu harus lakukan kewajibanmu terhadap TUHAN dengan setia, supaya janganlah kamu mati, karena demikianlah diperintahkan kepadaku."

(0.021498987603306)Yos 17:15

Jawab Yosua kepada mereka: "Kalau engkau bangsa yang banyak jumlahnya, pergilah ke hutan dan bukalah tanah bagimu di sana di negeri orang Feris dan orang Refaim, jika pegunungan Efraim terlalu sesak bagimu."

(0.021498987603306)Yos 24:22

Kemudian berkatalah Yosua kepada bangsa itu: "Kamulah saksi terhadap kamu sendiri, bahwa kamu telah memilih TUHAN untuk beribadah kepada-Nya." Jawab mereka: "Kamilah saksi!"

(0.021498987603306)Hak 8:6

Tetapi jawab para pemuka di Sukot itu: "Sudahkah Zebah dan Salmuna itu ada dalam tanganmu, sehingga kami harus memberikan roti kepada tentaramu?"

(0.021498987603306)Hak 12:2

Tetapi jawab Yefta kepada mereka: "Aku dan rakyatku telah terlibat dalam peperangan yang hebat dengan bani Amon; lalu aku memanggil kamu, tetapi kamu tidak datang menyelamatkan aku dari tangan mereka.

(0.021498987603306)Rut 1:8

berkatalah Naomi kepada kedua menantunya itu: "Pergilah, pulanglah masing-masing ke rumah ibunya; TUHAN kiranya menunjukkan kasih-Nya kepadamu, seperti yang kamu tunjukkan kepada orang-orang yang telah mati itu dan kepadaku;

(0.021498987603306)Rut 1:11

Tetapi Naomi berkata: "Pulanglah, anak-anakku, mengapakah kamu turut dengan aku? Bukankah tidak akan ada lagi anak laki-laki yang kulahirkan untuk dijadikan suamimu nanti?

(0.021498987603306)2Taw 19:6

Berpesanlah ia kepada hakim-hakim itu: "Pertimbangkanlah apa yang kamu buat, karena bukanlah untuk manusia kamu memutuskan hukum, melainkan untuk TUHAN, yang ada beserta kamu, bila kamu memutuskan hukum.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=sekalian&page=101
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)