Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 221 - 240 dari 491 untuk karena AND book:23 (0.002 seconds)
(0.099185626277372)Yes 15:6

Sungguh, air di Nimrim menjadi kering dan tandus dan rumput sudah kering, rumput muda sudah habis, tidak ada lagi tumbuh-tumbuhan hijau.

(0.099185626277372)Yes 16:2

Seperti burung yang lari terbang, dan isi sarang yang diusir, demikianlah anak-anak perempuan Moab di tempat-tempat penyeberangan sungai Arnon.

(0.099185626277372)Yes 21:6

Sebab beginilah firman Tuhan kepadaku: "Pergilah, tempatkanlah seorang peninjau, apa yang dilihatnya haruslah diberitahukannya.

(0.099185626277372)Yes 21:15

Sebab mereka melarikan diri terhadap pedang, ya terhadap pedang yang terhunus, terhadap busur yang dilentur, dan terhadap kehebatan peperangan.

(0.099185626277372)Yes 24:4

Bumi berkabung dan layu, ya, dunia merana dan layu, langit dan bumi merana bersama.

(0.099185626277372)Yes 25:10

Sebab tangan TUHAN akan melindungi gunung ini, tetapi Moab akan diinjak-injak di tempatnya sendiri, sebagai jerami diinjak-injak dalam lobang kotoran.

(0.099185626277372)Yes 28:10

Sebab harus ini harus itu, mesti begini mesti begitu, tambah ini, tambah itu!"

(0.099185626277372)Yes 29:20

Sebab orang yang gagah sombong akan berakhir dan orang pencemooh akan habis, dan semua orang yang berniat jahat akan dilenyapkan,

(0.099185626277372)Yes 30:3

Tetapi perlindungan Firaun akan memalukan kamu, dan perteduhan di bawah naungan Mesir akan menodai kamu.

(0.099185626277372)Yes 30:7

yakni Mesir yang memberi pertolongan yang tak berguna dan percuma; sebab itu Aku menamainya begini: "Rahab yang dibuat menganggur."

(0.099185626277372)Yes 39:8

Hizkia menjawab kepada Yesaya: "Sungguh baik firman TUHAN yang engkau ucapkan itu!" Tetapi pikirnya: "Asal ada damai dan keamanan seumur hidupku!"

(0.099185626277372)Yes 41:13

Sebab Aku ini, TUHAN, Allahmu, memegang tangan kananmu dan berkata kepadamu: "Janganlah takut, Akulah yang menolong engkau."

(0.099185626277372)Yes 44:18

Orang seperti itu tidak mengetahui apa-apa dan tidak mengerti apa-apa, sebab matanya melekat tertutup, sehingga tidak dapat melihat, dan hatinya tertutup juga, sehingga tidak dapat memahami.

(0.099185626277372)Yes 47:5

Duduklah dengan berdiam diri dan masuklah ke dalam gelap, hai puteri Kasdim! Sebab engkau tidak akan disebutkan lagi ratu atas kerajaan-kerajaan.

(0.099185626277372)Yes 48:2

bahkan mereka menyebutkan dirinya menurut kota kudus dan mereka bertopang kepada Allah Israel, TUHAN semesta alam nama-Nya;

(0.099185626277372)Yes 57:20

Tetapi orang-orang fasik adalah seperti laut yang berombak-ombak sebab tidak dapat tetap tenang, dan arusnya menimbulkan sampah dan lumpur.

(0.099185626277372)Yes 60:2

Sebab sesungguhnya, kegelapan menutupi bumi, dan kekelaman menutupi bangsa-bangsa; tetapi terang TUHAN terbit atasmu, dan kemuliaan-Nya menjadi nyata atasmu.

(0.099185626277372)Yes 66:16

Sebab TUHAN akan menghukum segala yang hidup dengan api dan dengan pedang-Nya, dan orang-orang yang mati terbunuh oleh TUHAN akan banyak jumlahnya.

(0.098983858394161)Yes 11:5

Ia tidak akan menyimpang dari kebenaran dan kesetiaan, seperti ikat pinggang tetap terikat pada pinggang.

(0.098983858394161)Yes 12:3

Maka kamu akan menimba air dengan kegirangan dari mata air keselamatan.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=karena AND book:23&page=12
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)