Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 241 - 260 dari 544 untuk padaku AND book:20 (0.001 seconds)
(0.43)Ams 23:31

Jangan melihat kepada anggur, kalau merah menarik warnanya, dan mengilau dalam cawan, yang mengalir masuk dengan nikmat,

(0.43)Ams 27:3

Batu adalah berat dan pasirpun ada beratnya, tetapi lebih berat dari kedua-duanya adalah sakit hati terhadap orang bodoh.

(0.43)Ams 31:30

Kemolekan adalah bohong dan kecantikan adalah sia-sia, tetapi isteri yang takut akan TUHAN dipuji-puji.

(0.43)Ams 27:21

Kui untuk melebur perak dan perapian untuk melebur emas, dan orang dinilai menurut pujian yang diberikan kepadanya.

(0.43)Ams 8:27

Ketika Ia mempersiapkan langit, aku di sana, ketika Ia menggaris kaki langit pada permukaan air samudera raya,

(0.43)Ams 10:1

Amsal-amsal Salomo. Anak yang bijak mendatangkan sukacita kepada ayahnya, tetapi anak yang bebal adalah kedukaan bagi ibunya.

(0.43)Ams 14:14

Orang yang murtad hatinya menjadi kenyang dengan jalannya, dan orang yang baik dengan apa yang ada padanya.

(0.43)Ams 21:17

Orang yang suka bersenang-senang akan berkekurangan, orang yang gemar kepada minyak dan anggur tidak akan menjadi kaya.

(0.43)Ams 30:15

Si lintah mempunyai dua anak perempuan: "Untukku!" dan "Untukku!" Ada tiga hal yang tak akan kenyang, ada empat hal yang tak pernah berkata: "Cukup!"

(0.43)Ams 23:5

Kalau engkau mengamat-amatinya, lenyaplah ia, karena tiba-tiba ia bersayap, lalu terbang ke angkasa seperti rajawali.

(0.43)Ams 9:9

berilah orang bijak nasihat, maka ia akan menjadi lebih bijak, ajarilah orang benar, maka pengetahuannya akan bertambah.

(0.43)Ams 26:27

Siapa menggali lobang akan jatuh ke dalamnya, dan siapa menggelindingkan batu, batu itu akan kembali menimpa dia.

(0.11)Ams 6:4

janganlah membiarkan matamu tidur, dan kelopak matamu mengantuk;

(0.11)Ams 24:34

maka datanglah kemiskinan seperti seorang penyerbu, dan kekurangan seperti orang yang bersenjata.

(0.11)Ams 27:19

Seperti air mencerminkan wajah, demikianlah hati manusia mencerminkan manusia itu.

(0.11)Ams 13:18

Kemiskinan dan cemooh menimpa orang yang mengabaikan didikan, tetapi siapa mengindahkan teguran, ia dihormati.

(0.11)Ams 19:3

Kebodohan menyesatkan jalan orang, lalu gusarlah hatinya terhadap TUHAN.

(0.11)Ams 20:28

Kasih dan setia melindungi raja, dan dengan kasih ia menopang takhtanya.

(0.11)Ams 30:27

belalang yang tidak mempunyai raja, namun semuanya berbaris dengan teratur,

(0.11)Ams 2:5

maka engkau akan memperoleh pengertian tentang takut akan TUHAN dan mendapat pengenalan akan Allah.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=padaku AND book:20&page=13
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)