Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 281 - 300 dari 484 untuk kerajaan AND book:14 (0.001 seconds)
(0.40)2Taw 34:22

Maka pergilah Hilkia dengan orang-orang yang disuruh raja kepada nabiah Hulda, isteri seorang yang mengurus pakaian-pakaian, yaitu Salum bin Tokhat bin Hasra, penunggu pakaian-pakaian; nabiah itu tinggal di Yerusalem, di perkampungan baru. Mereka berbicara kepadanya sebagaimana yang diperintahkan.

(0.39)2Taw 6:16

Maka sekarang, ya TUHAN, Allah Israel, peliharalah apa yang Kaujanjikan kepada hamba-Mu Daud, ayahku, dengan berkata: Keturunanmu takkan terputus di hadapan-Ku dan tetap akan duduk di atas takhta kerajaan Israel, asal anak-anakmu tetap hidup menurut hukum-Ku sama seperti engkau hidup di hadapan-Ku.

(0.39)2Taw 6:5

Sejak Aku membawa umat-Ku keluar dari tanah Mesir, tidak ada kota yang Kupilih di antara segala suku Israel untuk mendirikan rumah di sana sebagai tempat kediaman nama-Ku, dan tidak ada orang yang Kupilih untuk menjadi raja atas umat-Ku Israel.

(0.39)2Taw 25:24

Sesudah itu ia mengambil segala emas dan perak dan segala perkakas yang terdapat dalam rumah Allah dan yang berada di bawah pengawasan keluarga Obed-Edom, juga perbendaharaan istana raja dan orang-orang sandera, kemudian pulanglah ia ke Samaria.

(0.39)2Taw 26:15

Ia membuat juga di Yerusalem alat-alat perang, ciptaan seorang ahli, yang dapat menembakkan anak panah dan batu besar, untuk ditempatkan di atas menara-menara dan penjuru-penjuru. Nama raja itu termasyhur sampai ke negeri-negeri yang jauh, karena ia ditolong dengan ajaib sehingga menjadi kuat.

(0.11)2Taw 22:12

Maka tinggallah Yoas enam tahun lamanya bersama-sama mereka dengan bersembunyi di rumah Allah, sementara Atalya memerintah negeri.

(0.10)2Taw 18:1

Ketika Yosafat kaya dan sangat terhormat, ia menjadi besan Ahab.

(0.10)2Taw 35:19

Paskah itu dirayakan pada tahun kedelapan belas pemerintahan Yosia.

(0.10)2Taw 9:30

Salomo memerintah di Yerusalem atas seluruh Israel empat puluh tahun lamanya.

(0.10)2Taw 3:2

Ia mulai mendirikan rumah itu dalam bulan yang kedua, pada tahun keempat pemerintahannya.

(0.10)2Taw 8:1

Setelah lewat dua puluh tahun selesailah Salomo mendirikan rumah TUHAN dan istananya sendiri.

(0.10)2Taw 10:19

Demikianlah mulanya orang Israel memberontak terhadap keluarga Daud sampai hari ini.

(0.10)2Taw 15:10

Mereka berkumpul di Yerusalem pada bulan ketiga tahun kelima belas dari pemerintahan Asa.

(0.10)2Taw 15:19

Tidak ada perang sampai pada tahun ketiga puluh lima pemerintahan Asa.

(0.10)2Taw 29:2

Ia melakukan apa yang benar di mata TUHAN, tepat seperti yang dilakukan Daud, bapa leluhurnya.

(0.10)2Taw 9:10

Lagipula hamba-hamba Huram dan hamba-hamba Salomo, yang membawa emas dari Ofir, membawa juga kayu cendana dan batu permata yang mahal-mahal.

(0.10)2Taw 9:13

Adapun berat emas, yang dibawa kepada Salomo dalam satu tahun ialah seberat enam ratus enam puluh enam talenta,

(0.10)2Taw 31:9

Hizkia menanyakan para imam dan orang-orang Lewi tentang timbunan itu,

(0.10)2Taw 32:2

Ketika Hizkia mengetahui, bahwa Sanherib datang hendak memerangi Yerusalem,

(0.10)2Taw 8:17

Kemudian Salomo pergi ke Ezion-Geber dan ke Elot, yang letaknya di tepi laut, di tanah Edom.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kerajaan AND book:14&page=15
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)