Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 21 - 40 dari 140 untuk greek:1909 AND book:42 (0.001 seconds)
(0.93604554294976)Luk 4:32

Mereka takjub mendengar pengajaran-Nya, sebab perkataan-Nya penuh kuasa.

(0.93604554294976)Luk 5:11

Dan sesudah mereka menghela perahu-perahunya ke darat, merekapun meninggalkan segala sesuatu, lalu mengikut Yesus.

(0.93604554294976)Luk 12:25

Siapakah di antara kamu yang karena kekuatirannya dapat menambahkan sehasta pada jalan hidupnya?

(0.93604554294976)Luk 12:44

Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya tuannya itu akan mengangkat dia menjadi pengawas segala miliknya.

(0.93604554294976)Luk 12:49

"Aku datang untuk melemparkan api ke bumi dan betapakah Aku harapkan, api itu telah menyala!

(0.93604554294976)Luk 15:5

Dan kalau ia telah menemukannya, ia meletakkannya di atas bahunya dengan gembira,

(0.93604554294976)Luk 19:41

Dan ketika Yesus telah dekat dan melihat kota itu, Ia menangisinya,

(0.93604554294976)Luk 22:21

Tetapi, lihat, tangan orang yang menyerahkan Aku, ada bersama dengan Aku di meja ini.

(0.93604554294976)Luk 22:40

Setelah tiba di tempat itu Ia berkata kepada mereka: "Berdoalah supaya kamu jangan jatuh ke dalam pencobaan."

(0.93604554294976)Luk 23:1

Lalu bangkitlah seluruh sidang itu dan Yesus dibawa menghadap Pilatus.

(0.93604554294976)Luk 23:38

Ada juga tulisan di atas kepala-Nya: "Inilah raja orang Yahudi".

(0.93604554294976)Luk 24:22

Tetapi beberapa perempuan dari kalangan kami telah mengejutkan kami: Pagi-pagi buta mereka telah pergi ke kubur,

(0.92196677471637)Luk 4:25

Dan Aku berkata kepadamu, dan kata-Ku ini benar: Pada zaman Elia terdapat banyak perempuan janda di Israel ketika langit tertutup selama tiga tahun dan enam bulan dan ketika bahaya kelaparan yang hebat menimpa seluruh negeri.

(0.92196677471637)Luk 15:7

Aku berkata kepadamu: Demikian juga akan ada sukacita di sorga karena satu orang berdosa yang bertobat, lebih dari pada sukacita karena sembilan puluh sembilan orang benar yang tidak memerlukan pertobatan."

(0.92196677471637)Luk 21:12

Tetapi sebelum semuanya itu kamu akan ditangkap dan dianiaya; kamu akan diserahkan ke rumah-rumah ibadat dan penjara-penjara, dan kamu akan dihadapkan kepada raja-raja dan penguasa-penguasa oleh karena nama-Ku.

(0.9208897082658)Luk 1:29

Maria terkejut mendengar perkataan itu, lalu bertanya di dalam hatinya, apakah arti salam itu.

(0.9208897082658)Luk 1:33

dan Ia akan menjadi raja atas kaum keturunan Yakub sampai selama-lamanya dan Kerajaan-Nya tidak akan berkesudahan."

(0.9208897082658)Luk 2:33

Dan bapa serta ibu-Nya amat heran akan segala apa yang dikatakan tentang Dia.

(0.9208897082658)Luk 2:40

Anak itu bertambah besar dan menjadi kuat, penuh hikmat, dan kasih karunia Allah ada pada-Nya.

(0.9208897082658)Luk 4:4

Jawab Yesus kepadanya: "Ada tertulis: Manusia hidup bukan dari roti saja."


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=greek:1909 AND book:42&page=2
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)