| (0.93563389830508) | Neh 4:20 | Dan kalau kamu mendengar bunyi sangkakala |
| (0.93511468926554) | Neh 1:7 | Kami telah sangat bersalah |
| (0.93507016949153) | Neh 4:6 | Tetapi kami terus membangun tembok sampai setengah tinggi dan sampai ujung-ujungnya bertemu, karena seluruh bangsa bekerja dengan segenap hati. |
| (0.93367514124294) | Neh 4:11 | Tetapi lawan-lawan kami berpikir: "Mereka tidak akan tahu dan tidak akan melihat apa-apa, sampai kita ada di antara mereka, membunuh mereka dan menghentikan pekerjaan itu." |
| (0.93036644067797) | Neh 6:9 | Karena mereka semua mau menakut-nakutkan kami, pikirnya: "Mereka akan membiarkan pekerjaan itu, sehingga tak dapat diselesaikan." Tetapi aku justru berusaha sekuat tenaga. |
| (0.91296440677966) | Neh 6:1 | Ketika Sanbalat dan Tobia |
| (0.90410395480226) | Neh 4:22 | Pada waktu itu juga aku berikan perintah kepada rakyat: "Setiap orang dengan anak buahnya harus bermalam di Yerusalem, supaya mereka mengadakan penjagaan bagi kami pada malam hari, dan melakukan pekerjaannya pada siang hari." |
| (0.89534485875706) | Neh 1:6 | berilah telinga-Mu dan bukalah mata-Mu dan dengarkanlah |
| (0.44828326553672) | Neh 10:30 | Pula kami tidak akan memberi anak-anak perempuan kami kepada penduduk negeri, ataupun mengambil anak-anak perempuan mereka bagi anak-anak lelaki |
| (0.43892477966102) | Neh 10:36 | Pun kami akan membawa ke rumah Allah kami, yakni kepada para imam yang menyelenggarakan kebaktian |
| (0.43831213559322) | Neh 10:32 | Pula kami mewajibkan diri untuk memberi tiap tahun sepertiga syikal untuk ibadah di rumah Allah kami, yakni: |
| (0.43574748022599) | Neh 4:15 | Ketika didengar musuh kami, bahwa rencana mereka sudah kami ketahui dan bahwa Allah telah menggagalkannya, |
| (0.43382059887006) | Neh 10:37 | Dan tepung jelai kami yang mula-mula, dan persembahan-persembahan khusus kami, dan buah segala pohon, dan anggur dan minyak |
| (0.43211649717514) | Neh 10:35 | Lagipula setiap tahun kami akan membawa ke rumah TUHAN hasil yang pertama |
| (0.42195409039548) | Neh 10:34 | Pula dengan membuang undi kami, |
| (0.41636519774011) | Neh 4:21 | Demikianlah kami melakukan pekerjaan itu, sedang sebagian dari pada orang-orang memegang tombak dari merekahnya fajar sampai terbitnya bintang-bintang. |
| (0.41177972881356) | Neh 4:12 | Ketika orang-orang Yahudi yang tinggal dekat mereka sudah sepuluh kali datang memperingatkan kami: "Mereka akan menyerang kita dari segala tempat tinggal mereka," |
| (0.41144858757062) | Neh 10:31 | Dan bilamana penduduk negeri membawa barang-barang dan berbagai-bagai gandum untuk dijual pada hari Sabat, |
| (0.41079602259887) | Neh 4:10 | Berkatalah orang Yehuda: "Kekuatan para pengangkat |
| (0.41076431638418) | Neh 5:8 | Berkatalah aku kepada mereka: "Kami selalu berusaha sedapat-dapatnya untuk menebus |