Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 21 - 40 dari 48 untuk membuangkan AND book:40 (0.000 seconds)
(0.3965596411093)Mat 9:17

Begitu pula anggur yang baru tidak diisikan ke dalam kantong kulit yang tua, karena jika demikian kantong itu akan koyak sehingga anggur itu terbuang dan kantong itupun hancur. Tetapi anggur yang baru disimpan orang dalam kantong yang baru pula, dan dengan demikian terpeliharalah kedua-duanya."

(0.10145293637847)Mat 12:27

Jadi jika Aku mengusir setan dengan kuasa Beelzebul, dengan kuasa siapakah pengikut-pengikutmu mengusirnya? Sebab itu merekalah yang akan menjadi hakimmu.

(0.099742316476346)Mat 8:31

Maka setan-setan itu meminta kepada-Nya, katanya: "Jika Engkau mengusir kami, suruhlah kami pindah ke dalam kawanan babi itu."

(0.099742316476346)Mat 9:34

Tetapi orang Farisi berkata: "Dengan kuasa penghulu setan Ia mengusir setan."

(0.099742316476346)Mat 12:26

Demikianlah juga kalau Iblis mengusir Iblis, iapun terbagi-bagi dan melawan dirinya sendiri; bagaimanakah kerajaannya dapat bertahan?

(0.099742316476346)Mat 12:28

Tetapi jika Aku mengusir setan dengan kuasa Roh Allah, maka sesungguhnya Kerajaan Allah sudah datang kepadamu.

(0.099742316476346)Mat 17:19

Kemudian murid-murid Yesus datang dan ketika mereka sendirian dengan Dia, bertanyalah mereka: "Mengapa kami tidak dapat mengusir setan itu?"

(0.099479228384992)Mat 21:39

Mereka menangkapnya dan melemparkannya ke luar kebun anggur itu, lalu membunuhnya.

(0.098158980424144)Mat 5:25

Segeralah berdamai dengan lawanmu selama engkau bersama-sama dengan dia di tengah jalan, supaya lawanmu itu jangan menyerahkan engkau kepada hakim dan hakim itu menyerahkan engkau kepada pembantunya dan engkau dilemparkan ke dalam penjara.

(0.097352838499184)Mat 13:47

"Demikian pula hal Kerajaan Sorga itu seumpama pukat yang dilabuhkan di laut, lalu mengumpulkan berbagai-bagai jenis ikan.

(0.097352838499184)Mat 26:8

Melihat itu murid-murid gusar dan berkata: "Untuk apa pemborosan ini?

(0.097138026101142)Mat 8:16

Menjelang malam dibawalah kepada Yesus banyak orang yang kerasukan setan dan dengan sepatah kata Yesus mengusir roh-roh itu dan menyembuhkan orang-orang yang menderita sakit.

(0.097138026101142)Mat 9:33

Dan setelah setan itu diusir, dapatlah orang bisu itu berkata-kata. Maka heranlah orang banyak, katanya: "Yang demikian belum pernah dilihat orang di Israel."

(0.097138026101142)Mat 10:1

Yesus memanggil kedua belas murid-Nya dan memberi kuasa kepada mereka untuk mengusir roh-roh jahat dan untuk melenyapkan segala penyakit dan segala kelemahan.

(0.097138026101142)Mat 10:8

Sembuhkanlah orang sakit; bangkitkanlah orang mati; tahirkanlah orang kusta; usirlah setan-setan. Kamu telah memperolehnya dengan cuma-cuma, karena itu berikanlah pula dengan cuma-cuma.

(0.097138026101142)Mat 12:24

Tetapi ketika orang Farisi mendengarnya, mereka berkata: "Dengan Beelzebul, penghulu setan, Ia mengusir setan."

(0.095835889070147)Mat 7:22

Pada hari terakhir banyak orang akan berseru kepada-Ku: Tuhan, Tuhan, bukankah kami bernubuat demi nama-Mu, dan mengusir setan demi nama-Mu, dan mengadakan banyak mujizat demi nama-Mu juga?

(0.095742398042414)Mat 1:6

Isai memperanakkan raja Daud. Daud memperanakkan Salomo dari isteri Uria,

(0.09522645187602)Mat 7:5

Hai orang munafik, keluarkanlah dahulu balok dari matamu, maka engkau akan melihat dengan jelas untuk mengeluarkan selumbar itu dari mata saudaramu."

(0.094533743882545)Mat 21:21

Yesus menjawab mereka: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya jika kamu percaya dan tidak bimbang, kamu bukan saja akan dapat berbuat apa yang Kuperbuat dengan pohon ara itu, tetapi juga jikalau kamu berkata kepada gunung ini: Beranjaklah dan tercampaklah ke dalam laut! hal itu akan terjadi.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=membuangkan AND book:40&page=2
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)