Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 21 - 40 dari 125 untuk menghabisinya AND book:42 (0.000 seconds)
(0.38)Luk 12:4

Aku berkata kepadamu, hai sahabat-sahabat-Ku, janganlah kamu takut terhadap mereka yang dapat membunuh tubuh dan kemudian tidak dapat berbuat apa-apa lagi.

(0.38)Luk 14:28

Sebab siapakah di antara kamu yang kalau mau mendirikan sebuah menara tidak duduk dahulu membuat anggaran biayanya, kalau-kalau cukup uangnya untuk menyelesaikan pekerjaan itu?

(0.38)Luk 16:3

Kata bendahara itu di dalam hatinya: Apakah yang harus aku perbuat? Tuanku memecat aku dari jabatanku sebagai bendahara. Mencangkul aku tidak dapat, mengemis aku malu.

(0.38)Luk 16:9

Dan Aku berkata kepadamu: Ikatlah persahabatan dengan mempergunakan Mamon yang tidak jujur, supaya jika Mamon itu tidak dapat menolong lagi, kamu diterima di dalam kemah abadi."

(0.38)Luk 13:7

Lalu ia berkata kepada pengurus kebun anggur itu: Sudah tiga tahun aku datang mencari buah pada pohon ara ini dan aku tidak menemukannya. Tebanglah pohon ini! Untuk apa ia hidup di tanah ini dengan percuma!

(0.10)Luk 23:16

Jadi aku akan menghajar Dia, lalu melepaskan-Nya."

(0.10)Luk 24:3

dan setelah masuk mereka tidak menemukan mayat Tuhan Yesus.

(0.10)Luk 18:33

dan mereka menyesah dan membunuh Dia, dan pada hari ketiga Ia akan bangkit."

(0.10)Luk 23:46

Lalu Yesus berseru dengan suara nyaring: "Ya Bapa, ke dalam tangan-Mu Kuserahkan nyawa-Ku." Dan sesudah berkata demikian Ia menyerahkan nyawa-Nya.

(0.10)Luk 15:30

Tetapi baru saja datang anak bapa yang telah memboroskan harta kekayaan bapa bersama-sama dengan pelacur-pelacur, maka bapa menyembelih anak lembu tambun itu untuk dia.

(0.10)Luk 2:17

Dan ketika mereka melihat-Nya, mereka memberitahukan apa yang telah dikatakan kepada mereka tentang Anak itu.

(0.10)Luk 5:11

Dan sesudah mereka menghela perahu-perahunya ke darat, merekapun meninggalkan segala sesuatu, lalu mengikut Yesus.

(0.10)Luk 6:24

Tetapi celakalah kamu, hai kamu yang kaya, karena dalam kekayaanmu kamu telah memperoleh penghiburanmu.

(0.10)Luk 8:54

Lalu Yesus memegang tangan anak itu dan berseru, kata-Nya: "Hai anak bangunlah!"

(0.10)Luk 11:25

Maka pergilah ia dan mendapati rumah itu bersih tersapu dan rapih teratur.

(0.10)Luk 18:40

Lalu Yesus berhenti dan menyuruh membawa orang itu kepada-Nya. Dan ketika ia telah berada di dekat-Nya, Yesus bertanya kepadanya:

(0.10)Luk 19:45

Lalu Yesus masuk ke Bait Allah dan mulailah Ia mengusir semua pedagang di situ,

(0.10)Luk 23:36

Juga prajurit-prajurit mengolok-olokkan Dia; mereka mengunjukkan anggur asam kepada-Nya

(0.10)Luk 7:1

Setelah Yesus selesai berbicara di depan orang banyak, masuklah Ia ke Kapernaum.

(0.10)Luk 8:8

Dan sebagian jatuh di tanah yang baik, dan setelah tumbuh berbuah seratus kali lipat." Setelah berkata demikian Yesus berseru: "Siapa mempunyai telinga untuk mendengar, hendaklah ia mendengar!"


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=menghabisinya AND book:42&page=2
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)