Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 4321 - 4340 dari 5891 untuk didirikannyalah (0.009 seconds)
(0.018939172093023)Mzm 37:40

TUHAN menolong mereka dan meluputkan mereka, Ia meluputkan mereka dari tangan orang-orang fasik dan menyelamatkan mereka, sebab mereka berlindung pada-Nya.

(0.018939172093023)Mzm 40:4

(40-5) Berbahagialah orang, yang menaruh kepercayaannya pada TUHAN, yang tidak berpaling kepada orang-orang yang angkuh, atau kepada orang-orang yang telah menyimpang kepada kebohongan!

(0.018939172093023)Mzm 41:6

(41-7) Orang yang datang menjenguk, berkata dusta; hatinya penuh kejahatan, lalu ia keluar menceritakannya di jalan.

(0.018939172093023)Mzm 44:8

(44-9) Karena Allah kami nyanyikan puji-pujian sepanjang hari, dan bagi nama-Mu kami mengucapkan syukur selama-lamanya. Sela

(0.018939172093023)Mzm 46:10

(46-11) "Diamlah dan ketahuilah, bahwa Akulah Allah! Aku ditinggikan di antara bangsa-bangsa, ditinggikan di bumi!"

(0.018939172093023)Mzm 49:11

(49-12) Kubur mereka ialah rumah mereka untuk selama-lamanya, tempat kediaman mereka turun-temurun; mereka menganggap ladang-ladang milik mereka.

(0.018939172093023)Mzm 51:10

(51-12) Jadikanlah hatiku tahir, ya Allah, dan perbaharuilah batinku dengan roh yang teguh!

(0.018939172093023)Mzm 56:7

(56-8) Apakah mereka dapat luput dengan kejahatan mereka? Runtuhkanlah bangsa-bangsa dengan murka-Mu, ya Allah!

(0.018939172093023)Mzm 56:10

(56-11) Kepada Allah, firman-Nya kupuji, kepada TUHAN, firman-Nya kupuji,

(0.018939172093023)Mzm 62:10

(62-11) Janganlah percaya kepada pemerasan, janganlah menaruh harap yang sia-sia kepada perampasan; apabila harta makin bertambah, janganlah hatimu melekat padanya.

(0.018939172093023)Mzm 64:10

(64-11) Orang benar akan bersukacita karena TUHAN dan berlindung pada-Nya; semua orang yang jujur akan bermegah.

(0.018939172093023)Mzm 69:2

(69-3) Aku tenggelam ke dalam rawa yang dalam, tidak ada tempat bertumpu; aku telah terperosok ke air yang dalam, gelombang pasang menghanyutkan aku.

(0.018939172093023)Mzm 69:17

(69-18) Janganlah sembunyikan wajah-Mu kepada hamba-Mu, sebab aku tersesak; segeralah menjawab aku!

(0.018939172093023)Mzm 69:35

(69-36) Sebab Allah akan menyelamatkan Sion dan membangun kota-kota Yehuda, supaya orang-orang diam di sana dan memilikinya;

(0.018939172093023)Mzm 76:9

(76-10) pada waktu Allah bangkit untuk memberi penghukuman, untuk menyelamatkan semua yang tertindas di bumi. Sela

(0.018939172093023)Mzm 78:6

supaya dikenal oleh angkatan yang kemudian, supaya anak-anak, yang akan lahir kelak, bangun dan menceritakannya kepada anak-anak mereka,

(0.018939172093023)Mzm 80:18

(80-19) maka kami tidak akan menyimpang dari pada-Mu. Biarkanlah kami hidup, maka kami akan menyerukan nama-Mu.

(0.018939172093023)Mzm 81:12

(81-13) Sebab itu Aku membiarkan dia dalam kedegilan hatinya; biarlah mereka berjalan mengikuti rencananya sendiri!

(0.018939172093023)Mzm 86:2

Peliharalah nyawaku, sebab aku orang yang Kaukasihi, selamatkanlah hamba-Mu yang percaya kepada-Mu.

(0.018939172093023)Mzm 86:9

Segala bangsa yang Kaujadikan akan datang sujud menyembah di hadapan-Mu, ya Tuhan, dan akan memuliakan nama-Mu.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=didirikannyalah&page=217
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)