Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 4741 - 4760 dari 10279 untuk kesudahan (0.008 seconds)
(0.053841969432314)1Taw 15:3

Kemudian Daud mengumpulkan segenap Israel ke Yerusalem untuk mengangkut tabut TUHAN ke tempat yang telah disiapkannya untuk itu.

(0.053841969432314)2Taw 6:12

Kemudian berdirilah ia di depan mezbah TUHAN di hadapan segenap jemaah Israel, lalu menadahkan tangannya;

(0.053841969432314)2Taw 9:3

Ketika ratu negeri Syeba melihat hikmat Salomo dan rumah yang telah didirikannya,

(0.053841969432314)2Taw 10:5

Tetapi ia menjawab mereka: "Datanglah kembali kepadaku lusa." Lalu pergilah rakyat itu.

(0.053841969432314)Ezr 7:1

Kemudian dari pada semuanya itu, pada zaman pemerintahan Artahsasta, raja negeri Persia, maka berangkatlah Ezra bin Seraya bin Azarya bin Hilkia

(0.053841969432314)Neh 3:18

Di sampingnya saudara-saudara mereka, yakni Binui bin Henadad, penguasa setengah wilayah Kehila yang lain, mengadakan perbaikan.

(0.053841969432314)Neh 3:22

Di sampingnya para imam, orang-orang dari Lembah Yordan, mengadakan perbaikan.

(0.053841969432314)Neh 3:24

Di sampingnya Binui bin Henadad memperbaiki bagian yang berikut, dari rumah Azarya sampai Sudut dan sampai Penjuru.

(0.053841969432314)Neh 6:12

Karena kuketahui benar, bahwa Allah tidak mengutus dia. Ia mengucapkan nubuat itu terhadap aku, karena disuap Tobia dan Sanbalat.

(0.053841969432314)Est 9:12

Lalu titah raja kepada Ester, sang ratu: "Di dalam benteng Susan saja orang Yahudi telah membunuh dan membinasakan lima ratus orang beserta kesepuluh anak Haman. Di daerah-daerah kerajaan yang lain, entahlah apa yang diperbuat mereka. Dan apakah permintaanmu sekarang? Niscaya akan dikabulkan. Dan apakah keinginanmu lagi? Niscaya dipenuhi."

(0.053841969432314)Ayb 19:12

Pasukan-Nya maju serentak, mereka merintangi jalan melawan aku, lalu mengepung kemahku.

(0.053841969432314)Mzm 5:3

(5-4) TUHAN, pada waktu pagi Engkau mendengar seruanku, pada waktu pagi aku mengatur persembahan bagi-Mu, dan aku menunggu-nunggu.

(0.053841969432314)Mzm 138:8

TUHAN akan menyelesaikannya bagiku! Ya TUHAN, kasih setia-Mu untuk selama-lamanya; janganlah Kautinggalkan perbuatan tangan-Mu!

(0.053841969432314)Mzm 139:4

Sebab sebelum lidahku mengeluarkan perkataan, sesungguhnya, semuanya telah Kauketahui, ya TUHAN.

(0.053841969432314)Ams 12:7

Orang fasik dijatuhkan sehingga mereka tidak ada lagi, tetapi rumah orang benar berdiri tetap.

(0.053841969432314)Ams 20:7

Orang benar yang bersih kelakuannya--berbahagialah keturunannya.

(0.053841969432314)Ams 27:7

Orang yang kenyang menginjak-injak madu, tetapi bagi orang yang lapar segala yang pahit dirasakan manis.

(0.053841969432314)Ams 30:32

Bila engkau menyombongkan diri tanpa atau dengan berpikir, tekapkanlah tangan pada mulut!

(0.053841969432314)Pkh 7:27

Lihatlah, ini yang kudapati, kata Pengkhotbah: Sementara menyatukan yang satu dengan yang lain untuk mendapat kesimpulan,

(0.053841969432314)Yes 1:20

Tetapi jika kamu melawan dan memberontak, maka kamu akan dimakan oleh pedang." Sungguh, TUHAN yang mengucapkannya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kesudahan&page=238
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)