| (0.023006502439024) | 2Yoh 1:12 | Sungguhpun banyak yang harus kutulis kepadamu, aku tidak mau melakukannya dengan kertas dan tinta, tetapi aku berharap datang sendiri kepadamu dan berbicara berhadapan muka |
| (0.022988536585366) | Yoh 16:13 | Tetapi apabila Ia datang, yaitu Roh Kebenaran, |
| (0.0229396172949) | Hak 14:3 | Tetapi ayahnya dan ibunya berkata kepadanya: "Tidak adakah di antara anak-anak perempuan sanak saudaramu atau di antara seluruh bangsa kita |
| (0.022914751662971) | Mat 7:25 | Kemudian turunlah hujan dan datanglah banjir, lalu angin melanda rumah itu, tetapi rumah itu tidak rubuh sebab didirikan di atas batu. |
| (0.022914751662971) | Yoh 18:16 | tetapi Petrus tinggal di luar dekat pintu. Maka murid lain tadi, yang mengenal Imam Besar, kembali ke luar, bercakap-cakap dengan perempuan penjaga pintu lalu membawa Petrus masuk. |
| (0.022914751662971) | Gal 6:13 | Sebab mereka yang menyunatkan dirinyapun, tidak memelihara hukum Taurat. |
| (0.022914751662971) | Flp 1:18 | Tetapi tidak mengapa, sebab bagaimanapun juga, Kristus diberitakan, baik dengan maksud palsu maupun dengan jujur. Tentang hal itu aku bersukacita. Dan aku akan tetap bersukacita, |
| (0.022881109756098) | 2Kor 6:12 | Dan bagi kamu ada tempat yang luas dalam hati kami, tetapi bagi kami hanya tersedia tempat yang sempit di dalam hati kamu. |
| (0.022857833702882) | Yoh 5:9 | Dan pada saat itu juga sembuhlah orang itu |
| (0.022857833702882) | Yoh 13:28 | Tetapi tidak ada seorangpun dari antara mereka yang duduk makan itu mengerti, apa maksud Yesus mengatakan itu kepada Yudas. |
| (0.022857833702882) | Yoh 19:34 | tetapi seorang dari antara prajurit itu menikam |
| (0.022857833702882) | 1Tes 5:9 | Karena Allah tidak menetapkan kita untuk ditimpa murka |
| (0.022857833702882) | Ibr 10:27 | Tetapi yang ada ialah kematian yang mengerikan akan penghakiman dan api |
| (0.022838349002217) | Bil 31:23 | segala yang tahan api, haruslah kamu lakukan dari api, |
| (0.022838349002217) | Hak 19:5 | Tetapi pada hari yang keempat, ketika mereka bangun pagi-pagi dan ketika orang Lewi itu berkemas untuk pergi, berkatalah ayah perempuan muda itu kepada menantunya: "Segarkanlah dirimu |
| (0.022838349002217) | Yeh 3:21 | Tetapi jikalau engkau memperingatkan orang yang benar itu supaya ia jangan berbuat dosa dan memang tidak berbuat dosa, ia akan tetap hidup, sebab ia mau menerima peringatan, dan engkau telah menyelamatkan nyawamu. |
| (0.022838348115299) | Kel 23:12 | Enam harilah lamanya engkau melakukan pekerjaanmu, |
| (0.022838348115299) | Im 27:18 | Tetapi jikalau ia menguduskan ladangnya sesudah tahun Yobel, |
| (0.022838348115299) | Ul 7:15 | TUHAN akan menjauhkan segala penyakit |
| (0.022838348115299) | Ul 12:10 | Tetapi apabila nanti sudah kamu seberangi sungai Yordan dan kamu diam di negeri yang diberikan |